Scroll untuk membaca artikel
Budi Arista Romadhoni
Sabtu, 03 Juni 2023 | 17:05 WIB
Kondisi Stadion Citarum milik Pemerintah Kota Semarang. [Istimewa]

Lantas siapa sebenarnya PT Saudara Meroket Bersama (SMB), berikut informasi prosil dari pengelola Stadion Citarum paska PSIS Semarang.

Saat ini PT Saudara Meroket Bersama dipercaya oleh Pemerintah Kota Semarang sebagai pengelola baru lahan Stadion Citarum Semarang.

Penunjukan itu, terhitung mulai, 25 Mei 2023 atau pada saat masa kontrak PSIS Semarang yang telah berakhir dengan Pemkot Semarang.

PT Saudara Meroket Bersama (SMB) dinahkodai oleh seorang pengusaha muda bernama Billy Tahir. Ia menjabat sebagai General Manager PT SMB.

Baca Juga: Ganti Pengelola, Pemkot Semarang Persilahkan PSIS Berlatih di Stadion Citarum

Load More