SuaraJawaTengah.id - Tim PSIS Semarang berangkat ke Madura untuk melakoni partai pekan keenam BRI Liga 1 2023/24 menghadapi Madura United di Stadion Gelora Bangkalan pada Sabtu (5/8/2023) pukul 19.00 WIB.
Septian David Maulana dkk. berangkat dari Semarang pada Kamis (3/8/2023) pagi dengan menggunakan bus dari Semarang.
Dalam lawatannya ke markas Madura United kali ini, Gilbert Agius selaku pelatih kepala PSIS membawa 21 pemain.
Menurut pelatih asal Malta ini, skuat yang berangkat sudah disesuaikan dengan kebutuhan tim dimana ada pemain yang masih absen seperti Carlos Fortes (Hukuman Komdis), Vitinho dan Marukawa (cedera), serta Wawan Febriyanto dan Fredyan Wahyu (Panggilan Kesatuan).
Baca Juga: BRI Liga 1: Madura United Jamu PSIS Semarang di Stadion Gelora Bangkalan
"Ini sudah sesuai dengan kebutuhan tim dan kami akan berjuang untuk mendapatkan hasil terbaik di Madura," tutur Gilbert Agius.
Ada pun skuat yang berangkat ke Madura sebagai berikut:
1. Adi Satryo
2. Syaiful
3. Giovani Numberi
4. M Haykal
5. Bayu Fiqri
6. Brandon Scheunemann
7. M Sabillah
8. Wahyu Prast
9. Lucas Gamma
10. Septian David
11. Luthfi Kamal
12. Delvin Rumbino
13. Alfeandra Dewangga
14. Tri Setiawan
15. Ridho Syuhada
16. M Akrom
17. Riyan Ardiyansyah
18. Boubakary Diarra
19. Gali Freitas
20. Gian Zola
21. Rizky Dwi
Berita Terkait
-
Persib Resmi Ajukan Perubahan Jadwal Lawan Bali United, Manajemen: Semoga Dikabulkan
-
BRI Liga 1: PSS Sleman Jalani Laga Uji Coba, Ini Tujuan Mazola Junior
-
Here We Go! Klub Liga 1 Nyatakan Sanggup Gaji Pratama Arhan
-
Madura United Sambut Jeda Liga dengan Hasil Negatif, Ini Kata Paulo Meneses
-
David da Silva Nyaris Cetak Rekor, Siap Antar Persib Bandung Kembali Juara?
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
-
Nilai Tukar Rupiah Merosot Pagi Ini Jelang Rilis Neraca Perdagangan
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
Terkini
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Purwokerto: Trik Manfaatkan AI Untuk Sumber Pendapatan Baru
-
Produktivitas Sumur Tua Melejit, BUMD Blora Hasilkan 410.000 Liter Minyak!
-
Waspada Leptospirosis! RSUD Cepu Ingatkan Potensi Wabah di Musim Hujan
-
Sritex Pailit, DPR Kebut Dua UU Lindungi Industri Tekstil dan Pekerja
-
Sahabat-AI: Indonesia Luncurkan Model AI Canggih Berbahasa Indonesia!