SuaraJawaTengah.id - Pernikahan Pratama Arhan dengan selegram Azizah Salsha ternyata memiliki dampak bagi elektabilitas Partai Gerindra.
Seperti kita ketahui pesepak bola yang memperkuat klub Tokyo Verdy menikahi seorang putri politisi Partai Gerindra, Andre Rosiade.
Setelah Pratama Arhan dan Azizah Salsha resmi jadi pasangan suami istri. Publik seolah selalu menantikan momen-momen mesra kedua sejoli tersebut di sosial media.
Sebagai mertua Pratama Arhan, Andre Rosiade acap kali mengunggah konten pernikahan putrinya di sosial media.
Terbaru, Ketua DPD Partai Gerindra Sumatera Barat itu kembali mengunggah momen-momen putrinya saat melepas masa lajangnya.
Terpantau diunggahan terbaru akun instagram @andre_rosiade. Politisi Gerinda memposting foto sisa-sisa pernikahan anaknya sembari menuliskan sebuah doa.
"Doa abi dan ummi selalu menyertaimu sayang @azizahsalsha_," pesan Andre Rosiade di akun intagramnya.
Unggahan tersebut langsung dibanjiri komentar warganet. Mereka bahkan tak sungkan bakal memberikan dukungan untuk Partai Gerinda di Pemilu 2024.
Asalkan Andre Rosiade rajin-rajin memposting kehidupan mantu beserta anaknya Pratama Arhan dan Azizah Salsha.
Baca Juga: Harga Jam Tangan Pratama Arhan Tembus Rp141 Juta, Harta Kekayaannya Malah Dipertanyakan
"Abi nanti aku coblos gerinda tapi up terus tentang Zize sama Arhan ya bi," ucap akun @desiiwari**.
"Abi 2024 aku coblos gerinda deh, asal abi banyak-banyak post foto pasutri uwuw gemes ini," ungkap akun @shin**.
"Abi bilang sama Zize dan Arhan tolong bikin akun youtube. Kalau mereka bikin akun youtube, saya 2024 akan coblos gerinda abi," cetus akun @hrun**.
"Abi 2024 gerindra aku coblos dan selalu dihatiku deh. Asal banyak spil foto-foto dan video pasutri," timpal akun @devita**.
Kontributor: Ikhsan
Berita Terkait
-
Baru Sepekan Menikah dengan Pratama Arhan, Azizah Salsha Langsung Ditodong Pertanyaan 'Hamil Kapan'
-
Jadi Sorotan Usai Nikahi Anak Politisi, Sosok Pratama Arhan Dimata Sahabat Azizah Salsha: Medok!
-
10 Harga Outfit Azizah Salsha saat Kencan dengan Pratama Arhan, Harganya OOTD Mencapai Ratusan Juta Rupiah
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Jawa Tengah Garap Potensi Desa: Kunci Pembangunan Nasional dan Indonesia Emas
-
Syafiq Ali Pendaki Hilang di Gunung Slamet Ditemukan Tewas, akan Dimakamkan Disebelah Pusara Nenek
-
Menguak Warisan Kekayaan Mohammad Reza Pahlavi: Dari Minyak hingga Kerajaan Bisnis Global
-
10 Fakta Gunung Slamet yang Mengerikan, Penyebab Pendaki Syafiq Ridhan Ali Razan Hilang Misterius
-
Fakta-fakta Mengejutkan Reza Pahlavi, Sosok yang Ingin Gulingkan Rezim Iran