SuaraJawaTengah.id - WAGs (Wife and Girlfriends) tidak hanya populer di sepak bola Eropa saja. Di Indonesia demikian, banyak bidadari-bidadari cantik kekasih para pemain yang tersorot kamera televisi.
Kehadiran para WAGs selain memberi warna di stadion juga jadi penyemangat para pemain di atas lapangan.
Sebagai salah satu klub besar, banyak pemain asing dengan WAGs silih berganti masuk dan keluar di PSIS Semarang.
Di musim 2023/2024, PSIS Semarang telah memenuhi kouta enam pemain asing. Artinya ada enam WAGs yang setia memberikan dukungan diatas tribun.
Berikut ini kami sajikan pesona enam WAGs pemain asing yang dimiliki PSIS Semarang.
1. Miu Marukawa
Miu Marukawa adalah seorang istri dari winger lincah asal Jepang Taisei Marukawa. Mereka diketahui telah menikah pada bulan April 2023 yang lalu.
Seperti wanita Jepang pada umumnya, Miu memiliki paras yang cantik dan imut. Usai menikah dan tinggal di Indonesia, Miu nggak pernah absen memberikan dukungan kepada suaminya di stadion.
2. Andreia Sousa Fortes
Baca Juga: Gali Freitas Pulang ke Timnas Timor Leste Demi Kualifikasi Piala Asia U23
Istri Carlos Fortes, Andreia Saousa Fortes seperti wanita Eropa pada umumnya memiliki bentuk tubuh sexy dan terdapat sebuah tato di tangan sebelah kanan.
Wanita yang identik dengan rambut pirang ini telah memiliki tiga orang anak. Dia selalu membawa ketiga anaknya tersebut ke stadion untuk memberikan semangat kepada Carlos Fortes.
3. Bruna Cuconato
Bruna Cuconato sosok perempuan modis dan murah senyum ini adalah seorang istri dari winger PSIS Semarang, Vitinho.
Bruna Cuconato diketahui telah memiliki seorang anak laki-laki. Perempuan berambut pirang itu juga nampak seorang yang hangat dan dekat dengan Tuhan lantaran di bio instagramnya terdapat kutipan alkitab.
4. Thuane Muller
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Tragedi Gunung Slamet: Syafiq Ali Ditemukan Tewas Setelah 16 Hari Pencarian Dramatis
-
Sebelum Dipulangkan Syafiq Ali Pendaki Hilang di Gunung Slamet akan Diautopsi di Pemalang
-
9 Fakta Mengerikan di Balik Kerusuhan Iran: Ratusan Tewas, Ribuan Ditangkap, dan Ancaman Militer AS
-
Suzuki Karimun 2015 vs Kia Visto 2003: Pilih yang Lebih Worth It Dibeli?
-
Banjir Lumpuhkan SPBU Kudus, Pertamina Patra Niaga Sigap Alihkan Suplai BBM Demi Layanan Optimal