SuaraJawaTengah.id - Prediksi Persis Solo vs PSIS Semarang pada laga derbi Jateng pekan ke-12 BRI Liga 1 2023/2024. Pertandingan ini akan berlangsung di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (16/9/2023) malam WIB.
Di klasemen sementara BRI Liga 1, Persis Solo saat ini berada di bawah PSIS Semarang. Laskar Sambernyawa ada di posisi 14 dengan 12 poin, sedangkan PSIS Semarang ada di peringkat lima dengan 18 poin.
Persis Solo menatap laga kontra PSIS Semarang dengan modal yang kurang bagus. Sebelum jeda internasional, Laskar Sambernyawa menelan dua kekalahan secara beruntun.
Ini berbeda dengan penampilan PSIS Semarang. Taise Marukawa dan kawan-kawan belum terkalahkan di dua pertandingan terakhir.
PSIS Semarang juga bermain bagus saat memainkan uji coba internasional melawan Selangor FC beberapa waktu lalu. Tentu ini menjadi keuntungan bagi PSIS, meski tidak mudah karena bermain tandang.
Sementara dari dua pertemuan terakhir, kedua tim bermain sama kuat. Adapun PSIS terakhir kali menang pada 21 Juni 2022, sedangkan Persis pada 2017.
Tentu kemenangan akan sangat penting bagi kedua tim. Persis Solo dan PSIS Semarang membutuhkan tambahan tiga poin untuk memperbaiki posisi klasemen.
Prediksi Susunan Pemain
Persis Solo (4-3-3): Pancar Nur; Eky Taufik, Jaime Xavier, Diego Bardanca, Faqih Maulana; Taufiq Febriyanto, Sutanto Tan, Alexis Messidoro; Moussa Sidibe, Fernando Rodriguez, David Gonzalez.
Pelatih: Leonardo Medina.
PSIS Semarang (4-2-3-1): Syaiful Syamsuddin; Fredyan Wahyu, Wahyu Prasetyo, Lucas Gama, Gio Numberi; Luthfi Kamal, Boubakary Diarra; Paulo Gali Freitas, Septian David Maulana, Taisei Marukawa; Carlos Fortes.
Pelatih: Gilbert Agius.
Lima Pertemuan Terakhir PSIS Semarang vs Persis Solo
17/2/2023: PSIS Semarang 1-1 Persis Solo
3/9/2022: Persis Solo 0-0 PSIS Semarang
21/6/2022: Persis Solo 1-2 PSIS Semarang
21/8/2017: PSIS Semarang 1-0 Persis Solo
6/7/2017: Persis Solo 1-0 PSIS Semarang
Lima Pertandingan Terakhir Persis Solo
3/9/2023: Barito Putera 2-0 Persis Solo
28/8/2023: PSM Makassar 1-0 Persis Solo
19/8/2023: Persis Solo 3-1 Bali United
12/8/2023: Persik Kediri 2-0 Persis Solo
12/8/2023: Persis Solo 2-0 PSIS Semarang
Lima Pertandingan Terakhir PSIS Semarang
10/9/2023: PSIS Semarang 3-3 Selangor
2/9/2023: PSIS Semarang 2-1 Bali United
25/8/2023: Persik Kediri 1-1 PSIS Semarang
20/8/2023: PSIS Semarang 1-2 Persib Bandung
14/8/2023: Dewa United 1-4 PSIS Semarang
Berita Terkait
-
Terbukti Efektif! Legenda Timnas Indonesia Ungkap Senjata Mematikan Kalahkan Jepang
-
3 Tim BRI Liga 1 dengan Penampilan Amburadul: Ada Klub yang Incar Pratama Arhan
-
Tiga Klub Indonesia Terseret Sponsor Rumah Judi, Salah Satunya Berakhir Ngenes
-
BRI Liga 1: Juru Gedor Kurang Gacor, PSIS Semarang Punya Tugas yang Berat!
-
Dua Striker Timnas Indonesia Ribut Sebelum Lawan Jepang, Redflag untuk Shin Tae-yong!
Tag
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
-
Nilai Tukar Rupiah Merosot Pagi Ini Jelang Rilis Neraca Perdagangan
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
Terkini
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Purwokerto: Trik Manfaatkan AI Untuk Sumber Pendapatan Baru
-
Produktivitas Sumur Tua Melejit, BUMD Blora Hasilkan 410.000 Liter Minyak!
-
Waspada Leptospirosis! RSUD Cepu Ingatkan Potensi Wabah di Musim Hujan
-
Sritex Pailit, DPR Kebut Dua UU Lindungi Industri Tekstil dan Pekerja
-
Sahabat-AI: Indonesia Luncurkan Model AI Canggih Berbahasa Indonesia!