SuaraJawaTengah.id - Pekan ke-12 Liga 1 2023/2024 mempertemukan Persis Solo menjamu tamunya PSIS Semarang di Stadion Manahan Solo pada Sabtu (16/9/2023).
Laga yang disebut Derby Jateng itu dimenangkan Persis Solo dengan skor 2-0. Laskar Mahesa Jenar pun pulang tanpa membawa poin.
Jalannya pertandingan
Babak pertama jual beli serangan terjadi antar kedua tim. Namun Persis Solo lebih agresif dan menciptakan dua gol.
Gol pertama dicetak oleh Messi Doro pada titik putih atau pinalty. Sementara gol kedua dicetak oleh Ramadhan Sananta melalui sundulan usai menerima umpan manis dari Eky Taufik.
Babak kedua PSIS Semarang terus melancarkan serangan demi serangan. Namun, Gali Freitas dan Taisei Marukawa gagal menceploskan bola ke gawang Persis Solo yang dijaga M Riyandi.
Dari hasil pertandingan tersebut Persis Solo berhasil memperbaiki posisinya di klasmen Liga 1 di urutan ke-12 dengan poin 15. Sementara PSIS turun peringkat ke-6 dengan poin 18.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
7 Fakta Hasil Visum Syafiq Ali, Ungkap Perkiraan Waktu Kematian dan Kondisi Luka
-
Gebrakan Awal 2026: Ribuan Talenta Sepak Bola Putri Unjuk Gigi di MLSC Semarang
-
BNPB Siapkan Amunisi Tambahan, Pesawat Modifikasi Cuaca Siap Serbu Langit Jateng
-
Tutorial Cara Menggunakan Aplikasi Cek Bansos Resmi Pemerintah
-
Kenapa Snaptik Populer sebagai TikTok Downloader? Ini Alasannya