SuaraJawaTengah.id - Achmad Husein resmi tidak lagi menjabat sebagai bupati Banyumas. Namun demikian media sosial miliknnya masih diikuti netizen.
Mantan Bupati Banyumas tersebut memang terkenal kocak dan sering aktif di media sosial. Tak jarang ia memberikan foto atau video maupun komentar lucu.
Yang menjadi perhatian adalah unggahan foto-foto yang menggambarkan kesederhanaannya. Ia mengenakan kaos dalam yang sudah bolong-bolong.
Foto itu pun dipublis diakun TikTok @bupatihusein."Bakal Calon Presiden dari PDI Perjuangan, Ganjar Pranowo sempat diisukan dengan sejumlah nama yang akan mendampinginya di Pilpres 2024," tulis keterangan di media sosial itu yang dikutip pada Selasa (26/9/2023).
Baca Juga: Bupati Banyumas Tanya Mahasiswa soal Calon Presiden 2024, Jawabannya Bikin Badmood
Melihat unggahan itu, publik pun langsung memberikan komentar beragam.
"Pak maju gubernur jateng aja biar jateng zero waste," tulis netizen.
"Aku paling salut sama bupati ini," tulis netizen.
"Jaaaann...pak..pak...sampean loh," tulis netizen.
"Banyak kenangan.. Nggih Bapak.. hehehe," tulis netizen.
Berita Terkait
-
Profil Bupati Banyumas Achmad Husein dan Sederet Kontroversi yang Pernah Melibatkannya
-
Profil Bupati Banyumas Achmad Husein, Politikus PDIP dan Kontroversi Calon Presiden
-
4 Rangkuman Berita tentang Mahasiswa Baru yang Viral di Media Sosial
-
Profil Bupati Banyumas Achmad Husein, Diskakmat Mahasiswa Gegara Tanya Pilihan Capres
-
Jawaban Mahasiswa Tak Diduga Bupati Banyumas Soal Capres Pilihan, Netizen: Bupatinya Lupa Briefing
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Terkuak! Ini Sosok Striker Keturunan yang Segera Dinaturalisasi Timnas Indonesia, Punya Darah Medan!
-
Batubara Ekspor Sumber Global Energy Dikomplain Vietnam karena Tak Sesuai Nilai Kalori
-
Harga Emas Antam Hari Ini Terpeleset Jatuh Rp30.000, Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Meski Diupayakan, Menhub Tak Jamin Harga Tiket Pesawat Turun Jelang Nataru
-
Derbi Keturunan! Julian Oerip Cetak Gol Saat AZ Bantai Samuel Silalahi di UEFA Youth League
Terkini
-
Ramai-ramai ke Rumah Jokowi, Calon Kepala Daerah Diminta Fokus pada Isu Mendasar dan Prioritas Lokal
-
BMKG Semarang Ingatkan Potensi Banjir Rob di Pantura Jawa Tengah pada Puncak Musim Hujan
-
Adu Kekayaan para Calon di Pilgub Jateng 2024: Andika-Hendi vs Luthfi-Yasin
-
Masjid Tanpa Kunci Khoiru Ummah: 24 Jam Menerima Tamu Allah
-
BRI Peduli Bantu Korban Erupsi Gunung Lewotobi, Layanan Perbankan Dialihkan