SuaraJawaTengah.id - Ketua Asprov PSSI Jateng yang juga Bos PSIS Semarang Yoyok Sukawi mengingatkan kepada salah satu pemilik klub Liga 2 untuk menerapkan sportivitas saat kompetisi berlangsung.
Yoyok pun menyampaikan pengalaman buruknya menemani PSIS di Liga kasta kedua dulu jangan ditiru.
Ia pun mengaku sampai malu karena aksinya viral di Nasional.
"Sing sabar nak neng liga 2, aku tahu jotos wasit luput, jadi viral nasional. Jangan sampai kayak gitu, yang sabar," ucap Yoyok kepada CEO Persipa Pati Joni Kurnianto dikutip dari media sosial TikTok
@yoyok_sukawi pada Rabu (15/11/2023).
Baca Juga: Nasib Carlos Fortes dan Vitinho Dipastikan Aman, PSIS Semarang Batal Datangkan Pemain Asing
Yoyok pun memberikan doa khusus ke Joni, agar bisa menjalani kompetisi liga 2 dengan baik.
"Hasbunallah, wanikmal wakil, Nikmal maula wa nikman nasir," ucap Yoyok.
Joni menyatakan siap dan akan melaksanakana apa yang diperintahkan Ketua PSSI Jawa Tengah tersebut.
"Lemah teles, gusti Allah seng mbales," ujar Joni.
"Jo sampai njotos wasit yo," saut Yoyok Sukawi.
Terakhir, Joni mengungkapkan akan mengikutip apa yang sudah menjadi regulasi pada penyelenggara Liga 2 2023/2024.
Berita Terkait
-
Pratama Arhan ke Persija Jakarta? Politikus Jateng Kasih Peringatan: Yang Jelas...
-
Kisah Kamal Djunaidi: Striker Persijap Jepara, Tewas Tersambar Petir Usai Cetak Gol Kemenangan
-
Bahas Pilkada Semarang, Dico Bongkar Hasil Pertemuan Dengan Kaesang Dan Yoyok Sukawi Di Jakarta
-
Bos PSIS Semarang Ungkap Strategi Jitu Rekrut Syahrul Trisna, Kini Punya Dua Kiper Jagoan
-
Lucas Gama Berpisah dengan PSIS Semarang: Negosiasi Gagal, Sang Bek Memilih Hengkang
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
-
Dipermak Nottingham Forest, Statistik Ruben Amorim Bersama MU Memprihatinkan
-
Partai Hidup Mati Timnas Indonesia vs China: Kalah, Branko Ivankovic Dipecat!
Terkini
-
Pemudik Lokal Dominasi Arus Mudik di Tol Jateng, H+1 Lebaran Masih Ramai
-
Koneksi Tanpa Batas: Peran Vital Jaringan Telekomunikasi di Momen Lebaran 2025
-
Hindari Bahaya, Polda Jateng Tegaskan Aturan dalam Penerbangan Balon Udara
-
Wapres Gibran Mudik, Langsung Gercep Tampung Aspirasi Warga Solo!
-
Tragedi Pohon Tumbang di Alun-Alun Pemalang: Tiga Jamaah Salat Id Meninggal, Belasan Terluka