SuaraJawaTengah.id - Capres Ganjar Pranowo sudah berkeliling ke sejumlah wilayah untuk bersafari politik dan menemui masyarakat.
Tentu saja, ada beragam kuliner yang dinikmati capres pasangan Mahfud MD.
Salah satunya adalah mie ongklok, kuliner khas Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah.
Bahkan Ganjar mengunggah video saat menikmati makanan favoritnya itu bersama masyarakat di akun Instagram.
"Kalau kamu ke Wonosobo wajib mampir sini. Mie Ongklok Longkrang. Serius ueeenaaak banget. Kuahnya kental, mienya lembut dan bumbunya maknyuuss. Juara lah pokoknya," tulis unggahan akun Instagram @ganjar_pranowo yang dilansir Suarajawatengah.id, Rabu (27/12/2023).
Nah, jika Anda penasaran dan ingin membuat sendiri mie ongklok khas Wonosobo, berikut ini resepnya yang dilansir dari laman masakapahariini.com:
Bahan Utama
150 g mi kuning, seduh air panas, tiriskan
2 lembar kol, iris
50 g taoge
Saus
Baca Juga: Ganjar Pranowo Tanya Khasiat Kayu Jati ke Penjual Jamu, Jawabannya Tak Terduga
100 g fillet ayam, iris tipis
3 butir bakso sapi, iris bulat
2 siung bawang putih
2 sdm Bango Kecap Manis
1 sdt tepung maizena, larutkan dengan 3 sdm air
1 garam merica putih bubuk
2 sdm minyak, untuk menumis
150 ml air
½ sdt Royco Kaldu Ayam
Cara membuat
1. Rebus mie, kubis dan tauge sampai empuk, tiriskan, tata di atas mangkok.
2. Tumis bawang putih sampai harum, masukkan ayam dan bakso, tambahkan Bango Kecap Manis, saos tiram, garam dan lada putih bubuk. Masukkan sedikit air. Masak sampai ayam empuk, kentalkan dengan tepung maizena.
3. Siram kuah kental diatas mie.
4. Sajikan hangat.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Kudus Darurat Longsor! Longsor Terjang 4 Desa, Akses Jalan Putus hingga Mobil Terperosok
-
5 Lapangan Padel Hits di Semarang Raya untuk Olahraga Akhir Pekan
-
Perbandingan Suzuki Ertiga dan Nissan Grand Livina: Duel Low MPV Keluarga 100 Jutaan
-
Fakta-fakta Kisah Tragis Pernikahan Dini di Pati: Remaja Bercerai Setelah 6 Bulan Menikah
-
Miris! Sopir Truk Kawasan Industri Terboyo Keluhkan Iuran Pemeliharaan Tapi Jalannya Banyak Rompal