SuaraJawaTengah.id - Capres Ganjar Pranowo dikenal sebagai salah satu pendukung garis keras klub Liga Inggris, Manchester United atau MU.
Uniknya, meski pendukung setia tim Setan Merah, Ganjar Pranowo justru menyematkan nama Zinedine untuk putranya yang merujuk legenda Timnas Prancis, Zinedine Zidane.
Saat Alam lahir 14 Desember 2001, Zidane merupakan bintang baru Real Madrid yang direkrut dari Juventus di pertengahan tahun itu.
Padahal saat itu, MU memiliki sederet bintang seperti David Beckham, Denis Irwin, Ole Gunnar Solskjaer maupun rekan Zidane di Timnas Prancis, Fabien Barthez.
Baca Juga: Alam Ganjar Mulai Curhat Soal Kriteria Pasangan Idaman, Bagaimana Nasib Eca Aura?
Meski demikian, istri Ganjar Pranowo Siti Atikoh mengungkapkan makna dan alasan pemberian nama unik untuk anak tunggalnya.
Pertama asal-usul pemberian nama Alam yang ternyata sudah diniatkan sejak awal menikah, harus pakai itu karena berhubungan dengan hobi Ganjar Pranowo sejak masih single.
"Ketika married itu nanti kalau kita punya anak laki-laki pokoknya namanya Alam. Karena mas Ganjar kan pecinta alam bener-bener ya. Dia ketua Mapala. Kemudian ketika Alam lahir, nama belakang memang Ganjar karena family name", ucap Siti Atikoh dalam tayangan YouTube Kompas TV.
Alasan kedua saat anak tunggal lahir, sebab dasarnya istri Ganjar penggila bola dan saat itu lagi booming Zinedine Zidan.
"Kemudian ketika lahir waktu itu kan saya memang gila bola ya. Lagi booming-boomingnya Zinedine Zidan. Cuma kalau Zidan sudah banyak, ya udah Zinedine saja", ujarnya.
Baca Juga: Jarang Diketahui, Ini Lho Sederet Prestasi Mentereng Alam Ganjar yang Diraih Sejak SMA
"Itu sebenarnya kalau dari bahasa Aljazair itu Zainuddin. Jadi agak modern dikit Zinedine", imbuhnya.
Berita Terkait
-
Isuzu D-Max dan MU-X akan Hadir dengan Mesin Mild Hybrid, Berapa Harganya?
-
Arsenal Incar 'Adik' Mesut Ozil, Gelandang Serang Real Madrid
-
Resmi! Basuki Terpilih Jadi Ketum Kagama Gantikan Ganjar Pranowo
-
Manchester United Kedatangan 5 Sosok Baru, Pilihan Langsung Ruben Amorim
-
Jubir PDIP Sebut Ada Kepanikan, Ganjar Singgung Efek Jokowi Kampanye di Purwokerto
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Jokowi Sampai Turun Gunung ke Semarang, Optimis Luthfi-Yasin Menang di Pilgub Jateng
-
Dramatis! Evandro Brandao Jadi Pahlawan, PSIS Curi Poin di Kandang Persik Kediri
-
Cari Rumah Baru di Ibu Kota Jatim Sesuai Fengshui? Hadiri BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya
-
Jelang Pencoblosan, PAN Jateng Dorong Pilkada Berlangsung Damai, Ini Alasannya
-
Ngerinya Tanjakan Silayur: Titik Kritis Kecelakaan yang Kini Jadi Prioritas Pemerintah Kota Semarang