SuaraJawaTengah.id - Kedekatan Muhammad Zinedine Alam Ganjar dengan Eca Aura menjadi buah bibir di masyarakat. Bahkan publik pun merasa iri dengan keduanya.
Namun demikian keduanya memiliki perbedaan keyakinan. Bahkan Eca dalam sebuah video yang viral di media sosial tak mau pindah agama jika memiliki pasangan yang berbeda.
Eca Aura di dalam sebuah video @superyouth.id mengatakan tak ingin meninggalkan agamanya jika menikah nanti. Tetapi ia bakal senang jika lawan jenisnya yang pindah ke agamanya.
"Gak apa-apa sih, asal dia pindah," katanya dikutip dari video TikTok pada Kamis (14/1/2024).
Baca Juga: Jarang Diketahui, Ini Lho Sederet Prestasi Mentereng Alam Ganjar yang Diraih Sejak SMA
Ia pun mengaku bakal membuat komitmen dengan posangannya jika akan melakukan hubungan lebih serius.
"enggak mau, kan dari awal pacaran bilang enggak mau meninggalkan agamaku, aku enggak mau meninggalkan tuhanku, agama aja aku peluk apalagi kamu," ujar Eca.
Sementara Alam Ganjar, putra Ganjar Pranowo calon presiden 2024 itu mengaku hubungan dengan Eca tidak sekedar gimik politik.
Ia memberikan kode, kedekatannya dengan Eca nyata seperti dalam video-video yang viral saat ini.
"Ya kalau gimananya ya sesuai di kamera aja, yang di luar kamera yang lua kamera," ujar Alam Ganjar dikutip yang dikutip dari akun TikTok @_lolikuntag.
Baca Juga: Jadi Anak Tunggal, Ternyata Ini Momen Tak Terlupakan Alam bersama Ganjar Pranowo
Diketahui, Eca Aura memiliki agama Kristen. Sementara Alam Ganjar memeluk agama Islam. Mereka kini tengah dekat, dan beberapa kesempatan terliha jalan bersama.
Berita Terkait
-
Punya Masalah Jerawat, Begini Solusi Tampil Percaya Diri Ala Eca Aura
-
Andre Taulany Perlakukan Eca Aura Bak Anak, Malah Bikin Risi: Kok Mau Dipegang-pegang
-
4 Ide Outfit Serba Pink ala Eca Aura, Bikin Tampilanmu Makin Girly
-
Momen Eca Aura Panggil Kak Seto dengan Sebutan Kakek Tuai Pro dan Kontra
-
Eca Aura Dicap Pelacur gegara Punya Circle Om-om, Surya Insomnia Balas Menohok
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
Terkini
-
Diskon BRImo hingga Cashback Meriahkan OPPO Run 2024
-
Jokowi Sampai Turun Gunung ke Semarang, Optimis Luthfi-Yasin Menang di Pilgub Jateng
-
Dramatis! Evandro Brandao Jadi Pahlawan, PSIS Curi Poin di Kandang Persik Kediri
-
Cari Rumah Baru di Ibu Kota Jatim Sesuai Fengshui? Hadiri BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya
-
Jelang Pencoblosan, PAN Jateng Dorong Pilkada Berlangsung Damai, Ini Alasannya