SuaraJawaTengah.id - Calon Wakil Presiden, Mahfud MD, menghadiri peringatan haul ke-14 wafatnya Gus Dur di Pondok Pesantren Tebuireng, Jombang.
Sebagaimana haul-haul sebelumnya, kompleks Ponpes Tebuireng dipadati oleh ribuan muhibbin Gus Dur yang hadir untuk mengenang sosok spiritualis dan tokoh pluralis itu.
Dalam acara tersebut, pihak pesantren dan keluarga Gus Dur meminta Mahfud MD memberikan testimoni sebagai sahabat dekat dan murid dari almarhum.
Meskipun merasa agak canggung, Mahfud MD menyampaikan bahwa lebih tepatnya dia adalah murid dan santri dari Gus Dur. Bukan sahabat dekat.
Baca Juga: Kontroversi dan Asal Usul Forum Betawi Rempug, Pendukung Ganjar Pranowo - Mahfud MD di Pilpres 2024
"Ada banyak kisah inspiratif yang bisa diambil dari perjalanan hidup Gus Dur, mulai dari sikap teguh memegang prinsip, perjuangan untuk keberagaman dan demokrasi, hingga anekdot-anekdot lucu dan joke khas ala Gus Dur. Yang paling ikonik adalah ungkapan 'Gitu aja, kok repot!'" ujar Mahfud MD.
Dalam kesempatan tersebut, Mahfud MD juga menegaskan bahwa sosok hebat seperti Gus Dur tidak pernah benar-benar mati.
Ide-ide dan teladan dari Gus Dur akan terus hidup bersama kita semua. Setiap kali muncul masalah perpecahan, kita akan selalu teringat pada pemikiran dan ajaran yang diwariskan oleh Gus Dur.
Peringatan Haul ke-14 ini menjadi momentum untuk merayakan warisan dan kontribusi besar Gus Dur dalam memperjuangkan nilai-nilai keberagaman dan demokrasi di Indonesia.
Dipadati Peziarah
Baca Juga: Mahfud MD Persilakan Warga Terima Uang Kampanye, Tapi Wajib Gunakan Ini Pas Coblosan
Peziarah dari berbagai daerah memadati area makam Presiden ke-4 K.H. Abdurrahman Wahid atau yang akrab disapa Gus Dur di Pondok Pesantren Tebuireng, Kabupaten Jombang, Jawa Timur, saat haul Gus Dur, Sabtu malam 6 Januari 2024.
Berita Terkait
-
Buntut Dukung Ganjar Pranowo dan Mahfud MD di Pilpres, Cak Lontong Kehilangan Banyak Job
-
Cak Lontong Kehilangan Banyak Job Buntut Dukung Ganjar Pranowo dan Mahfud MD Saat Pilpres
-
Dulu Lempar Sindir, Anak Gus Dur Kini Tampak Akrab dengan Gibran Rakabuming
-
Seandainya Jadi Presiden, Mahfud MD Bercita-cita Bangun Kebun Koruptor
-
Soroti Kepala Babi, Anak Gus Dur Bagikan Cerita Masa Orde Baru: Teror Kayak Gini Itu Nyata
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- TIPU UGM Daftarkan Gugatan Dugaan Ijazah Palsu Jokowi ke Pengadilan
- Rebut Mic dari Pengacara, Adab Lisa Mariana Kena Sentil Psikolog: Emang Ini Sinetron?
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
-
Tanpa Tedeng Aling-aling, Pramono Sebut Bank DKI Tidak Dikelola Profesional: Banyak Kasus Terus!
-
5 HP Murah Mirip iPhone 16: Harga Mulai Sejutaan, Bikin Orang Terkecoh!
Terkini
-
Bisa Bikin Merinding! Misteri Penampakan Kepala Menggelinding di Jalan Grojogan Blora
-
BRI Pattimura Tawarkan Layanan BRIguna kepada Pegawai BAPAS Semarang
-
Pemprov Jateng Siapkan Strategi Komprehensif Lindungi Pekerja Migran
-
Harapan Baru Pasien Kanker Darah, RSUP Kariadi Hadirkan Layanan Cangkok Sumsum Tulang
-
Yuk, Klaim Saldo DANA Kaget Hari Ini! Siap Pakai untuk Belanja, Bayar Tagihan, hingga Jajan Online!