SuaraJawaTengah.id - Kemacetan panjang terjadi di jalan pantura dari arah Kabupaten Kandal menuju Kota Semarang.
Kemacetan itu pun dikeluhkan masyarakat melalui media sosial. Mereka harus menunggu berjam-jam agar bisa sampai di Kota Semarang.
Berdasarkan dari video yang beredar di media sosial Instagram @infokejadiansemarang.new, kemacetan terjadi di dua jalur menuju semarang maupun ke kendal.
Dari video itu, terlihat kendaraan berjubel menuju Kota Semarang. Dari kendaraan besar hingga sepeda motor harus rela melewati kemacetan.
Baca Juga: Warga Pesisir Semarang Harus Waspadai Potensi Banjir Rob, Pembangunan Sheet Pile Molor
"Kondisi Terkini Mangkang Kedua Jalur Macet Adanya Pengecoran Gorong Gorong. Tetap hati hati bolo yang berangkat mencari rejeki," tulis admin media sosial tersebut dikutip pada Rabu (17/1/2024).
Sontak saja, publik pun langsung memberikan komentar beragam.
"Iki piye yo Min sakjane, dalan wes bar didandani apik, lha kok dibongkari neh. Opo pas dho memperbaiki kuwi ora direncana sek po piye. Kudune kan gorong2 digarap sebelum perbaikan jalan e sebelum ini," tulis netizen.
"Iki pie karepe seng seko arah kendal do lawan arah jan," tulis netizen.
"Sing marai macet sing seko Kulon rak sabar mangan dalane sing seko wetan dadine macet total rk mlaku kabeh," tulis netizen.
Baca Juga: Final Liga 3 Jateng Digelar di Stadion Jatidiri Semarang, Ini Harga Tiketnya
"Wayahe mangkat kerjo, macet terus. Proyek abadi tenan.. Sedelok neh lah proyek hari lebaran. Remuk remuk," tulis netizen.
Berita Terkait
-
Lapas Overkapasitas 89 Persen, DPR Desak Pemerintah Tambah Fasilitas dan Berantas Pungli
-
3 Tim BRI Liga 1 dengan Penampilan Amburadul: Ada Klub yang Incar Pratama Arhan
-
Tiga Klub Indonesia Terseret Sponsor Rumah Judi, Salah Satunya Berakhir Ngenes
-
BRI Liga 1: Juru Gedor Kurang Gacor, PSIS Semarang Punya Tugas yang Berat!
-
BRI Liga 1: PSIS Semarang Gagal Perbaiki Peringkat Akibat Kalah dari Persebaya Surabaya
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
Terkini
-
Semarang Diperkirakan Hujan Ringan, Warga Diminta Tetap Waspada
-
Pentingnya Sanitasi Dasar untuk Kesejahteraan Warga Jawa Tengah
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Purwokerto: Trik Manfaatkan AI Untuk Sumber Pendapatan Baru
-
Produktivitas Sumur Tua Melejit, BUMD Blora Hasilkan 410.000 Liter Minyak!
-
Waspada Leptospirosis! RSUD Cepu Ingatkan Potensi Wabah di Musim Hujan