SuaraJawaTengah.id - Musibah banjir yang melanda Kabupaten Demak sejak awal februari 2024 telah berangsur-angsur surut dan sebagian warga sudah mulai kembali ke tempat tinggalnya.
General Manager Region Network Operations and Productivity Jawa Tengah and DIY Adi Wibowo mengatakan menjamin jaringan Telkomsel tetap normal meski kawasan di beberapa desa di Demak terendam banjir.
"Ketika terjadi bencana fokus kami adalah adalah menjaga keandalan jaringan Telkomsel di wilayah terdampak agar bisa melayani pelanggan dengan maksimnal, karena ketika terjadi bencana akses komunikasi menjadi sesuatu yang sangat penting, misalnya untuk koordinasi melakukan evakuasi ataupun pendistribusian bantuan,” ujarnya dikutip dari keterangan tertulis pada Selasa (20/2/2024).
Namun demikian, Telkomsel tidak hanya memberikan jaminan jaringan dan layanan broadband saja. Bantuan berupa air bersih, obat-obatan, peralatan mandi dan alat-alat kebersihan pun juga disalurkan.
Baca Juga: Jalur Pantura Demak-Kudus Masih Tergenang Banjir, Ini Jalan Alternatif Menuju Surabaya
Telkomsel melalui program TERRA (Telkomsel Emergency Respon and Recovery Activity) kembali salurkan bantuan CSR kepada warga terdampak banjir di Kabupaten Demak Jawa Tengah.
Bantuan berupa paket data, pulsa, obat-obatan, alat kebersihan dan sembako disalurkan melalui posko penanggulangan bencana yang dikelola oleh pemerintah daerah di Kecamatan Gajah, Demak.
"Selain pengamanan jaringan, Telkomsel juga berusaha hadir untuk sedikit mengurangi beban warga terdampak banjir dengan memberikan bantuan komunikasi berupa paket data dan pulsa, obat-obatan, alat kebersihan dan sembako," ujarnya.
Berita Terkait
-
Banjir Bandang Spanyol 226 Jiwa Melayang, Ekonomi Terpuruk Rp342 Triliun
-
Telkomsel Dukung Gelaran MPL ID Season 14 Tawarkan Jaringan Tanpa Lag
-
Telkomsel Siapkan 8 Program Loyal di MyTelkomsel Super App, Kemenangan di Daerah Lebih Besar
-
Telkomsel Jaga Bumi Perkuat Implementasi ESG, Tanam 10.600 Mangrove Hasil Donasi Poin Pelanggan, Kurangi Emisi Karbon
-
Telkomsel Luncurkan Kampanye Ingatkan Teknologi Bisa Lepas Rindu, Tidak Gantikan Waktu
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
-
Debat Pilkada Dianggap Gagal, Aktivis Minta Solusi Lokal untuk Krisis Iklim di Kaltim
-
Harga Emas Antam Masih Bertahan Tinggi di Level Rp1.541.000/Gram Pada Akhir Pekan
-
Sambut Presiden dengan Kemewahan, Mercedes-Maybach S650 Pullman Jadi Tunggangan Prabowo di Abu Dhabi
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
Terkini
-
Deretan Tablet Redmi Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Diskon BRImo hingga Cashback Meriahkan OPPO Run 2024
-
Survei Pilkada Kota Semarang: Yoyok-Joss Unggul Tipis atas Agustina-Iswar
-
Jokowi Sampai Turun Gunung ke Semarang, Optimis Luthfi-Yasin Menang di Pilgub Jateng
-
Dramatis! Evandro Brandao Jadi Pahlawan, PSIS Curi Poin di Kandang Persik Kediri