SuaraJawaTengah.id - Sosok mantan camat viral Ade Bhakti memutuskan ikut terjun ke kancah politik untuk bertarung dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Semarang 2024. Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) bakal jadi kendaraan politiknya.
Lewat unggahan di akun instagramnya @adebhakti, Sekertaris Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) Kota Semarang isecara terang-terangan berminat untuk maju di Pilkada Semarang 2024.
Ade Bhakti bahkan sampai mengunggah pemberitaan online soal dirinya yang akan mengambil formulir pendaftaran Pilkada Semarang di kantor DPC PDIP Kota Semarang.
"Hidup yang tidak diperjuangkan, tidak akan dimenangkan," tulis Ade Bhakti.
Baca Juga: Penjaringan Pilkada Kota Semarang, Empat Orang Sudah Ambil Formulir, Ada Sekda hingga Ketua Koni
Namun keputusan Ade Bhakti memilih PDIP sebagai kendaraan politik tidak disenangi netizen. Mereka ramai memberikan sentimen negatif terhadap pilihan Ade Bhakti tersebut.
"Maaf untuk personal saya pilih, tapi berhubung masuk ke partai merah.. tidak," ucap akun @ryo_**.
"Skip nggak dukung pak, wegah pak kalau wak banteng tambah sombong," ujar akun @ichwan**.
"Pak Jokowi sama Gibran aja log out, ini malah mau log ini," cetus akun @gilla**.
"Sangat disayangkan pilihan partainya," ungkap akun @cak_ari**.
Baca Juga: 4 Orang Ambil Formulir Pilwakot Semarang Lewat PDIP, Tak Ada Nama Ade Bhakti?
Ramainya sentimen negatif diatas, Ade Bhakti pun lantas pasang badan. Dia seolah meminta para netizen mengerti untuk tidak terlalu mempersoalkan kendaraan politik.
Berita Terkait
-
Mendagri Tito Tolak Usulan Fraksi Gerindra Minta PSU Pilkada Pakai Dana Pendidikan: Kami Gak Korbankan yang Wajib
-
Minta KPU-Bawaslu Seefisien Mungkin Ajukan Anggaran PSU Pilkada, Hitung-hitungan Kemendagri Tak Sampai Rp 1 T
-
Alasan Efisiensi, KPU Tiadakan Kampanye Akbar di PSU Pilkada 2024
-
Jelang PSU, Kekalahan Andika di Pilkada Serang Disebut karena Warga Tolak Dinasti Politik
-
Dede Yusuf soal PSU Pilkada 2024 Digelar saat Puasa: Yang Penting Pengawasannya!
Terpopuler
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- Media Asing Soroti Pernyataan Maarten Paes Soal Kualitas Emil Audero
Pilihan
-
Baru 2 Bulan, Penjualan Denza D9 Sudah Kalahkan Alphard di Indonesia
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
Terkini
-
Jelang Duel Krusial Lawan Madura United, PSIS Semarang Umumkan Harga Tiket!
-
Pacu Kuantitas Ekspor, Ahmad Luthfi Upayakan Revitalisasi Pelabuhan Tanjung Emas
-
Skema One Way di Tol Semarang, Antisipasi Lonjakan Pemudik Lebaran 2025
-
BRI Peduli Salurkan 5.000 Paket Sembako untuk Warga Grobogan
-
Semarang Jadi Tuan Rumah Pembuka Superchallenge Super Prix 2025