SuaraJawaTengah.id - Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana menyaksikan pertandingan pamungkas antara Australia VS Thailand di ajang ASEAN U-16 Boys Championship 2024 di Stadion Manahan, Surakarta pada Rabu, 3 Juli 2024 malam.
Dalam ajang tersebut, Australia dinobatkan sebagai juara 1 dan Thailand berada di posisi 2. Sementara Indonesia menduduki ranking ke - 3 setelah membungkam Vietnam dengan skor 5 - 0.
Nana mengatakan, semua rangkaian kegiatan AFF U - 16 berjalan lancar, tertib, dan kondusif.
"Jadi kepada tim panitia dan keamanan, kami mengucapkan terima kasih bahwa pelaksanaan piala AFF U - 16, yaitu piala ASEAN ditambah dengan Australia berjalan dengan sukses," tuturnya.
Baca Juga: PDIP Teratas! Berikut Daftar Penerima Bantuan Dana Partai Politik di Jawa Tengah
Kesuksesan penyelenggaraan yang diraih, lanjutnya, menambah semangat bagi Jateng untuk berupaya semakin baik dalam menyelenggarakan event. Evaluasi dan pembenahan tetap akan dilakukan, agar event-event mendatang lebih besar dalam menarik antusias masyarakat.
"Kami berharap, untuk pertandingan-pertandingan berikutnya, akan dilaksanakan disini," ujar Nana.
Sementara itu, Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengapresasi kesuksesan penyelenggaraan kompetisi AFF U-16 yang baru saja selesai.
Erick menyampaikan terima kasih kepada Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana dan Walikota Surakarta Gibran Rakabuming Raka, yang terus bersemangat menjadi tuan rumah kompetisi bola.
"Mudah-mudahan tidak bosan-bosan ada event sepakbola di sini. Mungkin nanti ada lagi, terus menjadi event yang baik dan menarik," kata dia.
Baca Juga: Tingkatkan Upaya Pencegahan Narkoba, Pj Gubernur Jateng Gagas Lomba Desa Bersinar
Berita Terkait
-
Nana Sudjana: Pelaksanaan Mudik dan Balik Lebaran 2024 di Jateng Berjalan dengan Lancar
-
Pemprov Jateng Terus Lakukan Pemantauan Arus Lalu Lintas, One Way Arus Balik Diberlakukan
-
Berangkatkan 1.088 Warga Mudik Gratis Naik Kereta Api, Pj Gubernur Jateng: Jangan Sampai Menggunakan Sepeda Motor
-
11.600 Orang Warga Jateng Mudik Gratis Gunakan Bus, Nana Sudjana: Sangat Bermanfaat Bagi Masyarakat
-
Tinjau Terminal Tirtonadi dan Stasiun Balapan, Nana Sudjana Pastikan Petugas Siap Layani Pemudik
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Tax Amnesty Dianggap Kebijakan Blunder, Berpotensi Picu Moral Hazard?
-
Aliansi Mahasiswa Paser Desak Usut Percobaan Pembunuhan dan Stop Hauling Batu Bara
-
Bimtek Rp 162 Miliar, Akmal Malik Minta Pengawasan DPRD Terkait Anggaran di Bontang
Terkini
-
Sengketa Lahan Cilacap: KPA Kritik Skema Pemerintah, Petani Terancam Kehilangan Lahan
-
Tragis! Rem Blong, Truk Tronton Hantam Ruko di Semarang, 2 Orang Tewas!
-
Rayakan Anniversay ke-2, Kurnia Seafood Semarang Berikan Diskon 30% untuk Pelanggan
-
Dorong Transisi Energi Alternatif, PT Semen Gresik Tekan Subtitusi Thermal Substitution Rate
-
Pertamina Patra Niaga JBT Berikan Apresiasi pada Operator SPBU Sultan Agung Semarang