Bantu Pengusaha Saat Pandemi Covid-19, Ganjar Dicurhati UMKM Hingga Gagal Buat Marketplace

Ganjar Pranowo mengaku dicurhati pelaku UMKM pada awal pandemi Covid-19, hingga ia membuat marketplace untuk membantu mereka

Budi Arista Romadhoni
Kamis, 09 Desember 2021 | 15:48 WIB
Bantu Pengusaha Saat Pandemi Covid-19, Ganjar Dicurhati UMKM Hingga Gagal Buat Marketplace
Tangkapan layar Ganjar Pranowo mengikuti acara Briefing Virtual Bangkit Bersama Jawa Tengah: Yang Lokal Yang Juara.

Menurut Menparekraf itu, diera digital ini semua memiliki peluang. Ia menyebut, jangan sampai negara kita hanya menjadi pasar penjualan, melainkan juga memiliki produk yang layak dipasarkan.

"Ini sebuah upaya, kita terus melakukan transformasi digital. Orang berfikir transformasi digital adalah teknologi, tapi proses bisnisnya yang berubah. Kalau cuma teknologi thok enggak pernah bisa berhasil. Bagaimana kita bisa memanfaatkan platform digital ini yang paling penting," ujarnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak