Aktif Jaga Kamtibmas, Kapolda Jateng Berikan Puluhan Penghargaan untuk Masyarakat

Keberhasilan Polri dalam menjaga situasi harkamtibmas tidak lepas dari peran serta dan dukungan dari masyarakat.

Ronald Seger Prabowo
Selasa, 28 Desember 2021 | 19:30 WIB
Aktif Jaga Kamtibmas, Kapolda Jateng Berikan Puluhan Penghargaan untuk Masyarakat
Kapolda Jawa Tengah Irjen Pol Ahmad Luthfi. [Humas Polda Jateng]

Di jajaran, tambah Kabidhumas, polres-polres juga sering memberikan penghargaan kepada masyarakat di wilayahnya masing-masing, baik yang terkait dengan kegiatan sosial, maupun pemeliharaan kamtibmas.

"Hal tersebut merupakan bukti bahwa jajaran kepolisian bagi pusat maupun kewilayahan memberikan apresiasi tinggi terhadap kegiatan positif di masyarakat, terlebih yang terkait dengan kepolisian," tutupnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak