Gibran Pastikan Stadion Manahan Solo Siap Menjadi Venue Piala Dunia U-20, Jika Batal Bakal Kembali Digunakan Persis

Gibran mengatakan kondisi Stadion Manahan Solo sudah matang dan tinggal menunggu keputusan dari FIFA

Budi Arista Romadhoni
Rabu, 29 Maret 2023 | 13:53 WIB
Gibran Pastikan Stadion Manahan Solo Siap Menjadi Venue Piala Dunia U-20, Jika Batal Bakal Kembali Digunakan Persis
Stadion Manahan terlihat dari depan, tempat yang digunakan untuk pembukaan Muktamar Ke-48 Muhammadiyah dan Aisyiyah di Stadion Manahan Solo Jateng, [ANTARA/Bambang Dwi Marwoto]

"Saya menghormati perjanjian yang sudah ada dan ditandatangani kedua belah pihak. Ini tempat pertandingan sudah jadi, anggarannya sudah keluar dan semua pihak sudah lelah tenaganya habis untuk menyiapkan sebagai tuan rumah," katanya.

Pemerintah Kota Surakarta, Jawa Tengah, masih menunggu keputusan resmi dari FIFA dan Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) terkait kepastian kota tersebut menjadi salah satu tuan rumah Piala Dunia U-20.

"Tunggu saja berita resminya seperti apa dari FIFA dan PSSI. Yang diketahui hanya pembatalan 'drawing'," kata Gibran.

Baca Juga:Gibran Kepalkan Tangan hingga Pakai Jaket Piala Dunia U-20 Saat Dinas, Psywar ke Ganjar Pranowo?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini