- Gemini AI memungkinkanmu ubah foto jadi potret hiperrealistis seperti pemain sepak bola profesional.
- Cukup upload foto, pilih prompt sesuai klub favorit, lalu AI menambahkan jersey, logo, dan latar khas.
- Lima opsi klub tersedia: MU, Real Madrid, Liverpool, Barcelona, dan Juventus, bisa dimodifikasi bebas.
Buat potret seluruh tubuh 8K hiperrealistis dari diriku yang sedang bersandar santai di dinding hitam-putih khas Juventus. Aku mengenakan jersey tim tuan rumah Juventus, celana pendek hitam, kaus kaki putih, dan sepatu bola hitam. Berpose santai dan percaya diri. Di dinding di sebelahnya, buat potret vektor bergaya hitam-putih yang berani dengan elemen geometris modern. Tulis nama "(Nama)" dan beri latar belakang logo klub "Juventus" hitam-putih.
Bahasa Inggris:
Create an 8K hyper-realistic full-body portrait of me casually leaning against a black-and-white wall in Juventus’ style. I am wearing the home jersey of Juventus, black shorts, white socks, and black soccer shoes. Posing relaxed and confident. On the wall beside me, create a bold black-and-white vector portrait with modern geometric elements. Write name "(Name)" and place the "Juventus" club logo in black and white in the background.
Dengan 5 prompt di atas, kamu bisa mengubah fotomu menjadi potret hiperrealistis seperti pemain profesional di klub sepak bola favoritmu. Mulai dari jersey, celana pendek, kaus kaki, sepatu, hingga warna dinding dan logo klub semua disesuaikan agar terlihat realistis dan ikonik.
Baca Juga:Pembantaian Purwodadi: Mengungkap Salah Satu Babak Tergelap Sejarah Indonesia Pasca-G30S PKI
Jangan ragu untuk memodifikasi prompt sesuai gaya dan kreativitasmu sendiri. Tinggal upload fotomu di Google Gemini, masukkan prompt, dan biarkan AI bekerja menghasilkan versi “pemain sepak bola” dari dirimu!
Kini, bukan hanya mimpi menjadi pemain profesional fotomu bisa tampil seperti bintang lapangan di klub idamanmu. Selamat mencoba dan tunjukkan hasil karyamu di media sosial!
Kontributor : Dinar Oktarini