
SuaraJawaTengah.id - Warga yang tinggal di Kecamatan Wanareja dan Majenang, Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah, digegerkan empat kali guncangan gempa bumi.
Muhadi, warga Kecamatan Wanareja mengatakan, guncangan gempa terasa tiga kali sejak Jumat (26/7) malam.
“(Gempa) Yang paling kuat terasa Sabtu dini hari kisaran pukul 00.34 WIB,” kata Muhadi kepada Suara.com, Sabtu (27/7/2019).
Satu guncangan gempa juga dirasakan oleh masyarakat setempat, pada Sabtu siang ini.
Baca Juga: Atasi Kekeringan, BPBD Cilacap Sudah Habiskan 109 Tangki Air
“Warga sempat kaget dan sebagian ada yang keluar rumah untuk mencari informasi (terkait gempa),” kata Muhadi yang juga Personel Unit Pelaksana Teknis (UPT) BPBD Majenang, Kabupaten Cilacap tersebut.
Hal senada disampaikan warga di Kecamatan Majenang, Nurdin. Guncangan gempa dirasakan beberapa kali, terutama pada Sabtu siang ini.
“Untuk (gempa) yang semalam, selain Wanareja di sini juga terasa. Kalau yang siang ini memang banyak warga Majenang yang merasakan adanya gempa,” kata Nurdin.
Kontributor : Teguh Lumbiria
Baca Juga: Kabar Tsunami 20 Meter, BPBD Cilacap Minta Masyarakat Tak Panik
Berita Terkait
-
8 Destinasi Wisata di Cilacap, Banyak Spot Instagramable
-
Kembangkan Minat Bakat Melukis Anak, KBSA Cilacap Gelar Workshop Melukis
-
Tumbang di Pilkada Cilacap, Vicky Shu Kasih Pesan Menyentuh Ini
-
Komunitas Tjilatjap History Luncurkan Buku Pernik-pernik Sejarah Cilacap
-
Smartfren Community Peduli UMKM, Adakan Workshop Berseri di Cilacap
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Tingkatkan Layanan Digital BRI, Super Apps BRImo Hadir dengan Multibahasa
-
Link Saldo DANA Kaget Sabtu 19 April 2025: Rebut Kesempatan dapat Uang hingga Ratusan Ribu Rupiah
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
Keutamaan Surat YasinAyat 9, Mampu Lindungi Diri dari Jin dan Setan
-
Segera Klaim! Link Saldo DANA Kaget Hari Ini, Hadirkan Semangat Berbagi di Era Dompet Digital