SuaraJawaTengah.id - Sebuah video menampilkan seorang ibu yang menangis tersedu-sedu viral di sosial media. Ibu itu disebut bisa melihat anaknya yang hilang ketika mandi di sungai.
Video yang diunggah oleh akun Instagram @magelang_raya itu memperlihatkan seorang ibu yang tengah ditenangkan oleh warga sekitar karena kehilangan anaknya, Ehsan.
Ibu tersebut menangis tersedu-sedu sambil melambai ke arah pepohonan yang tidak nampak seorang pun di sana sambil memanggil-manggil nama anaknya.
"Eksan.. rene san, wes wayah surup (Eksan, sini san, sudah mau gelap)," kata perempuan itu.
Baca Juga: Disebut Dibawa Makhluk Gaib, Pria Magelang Ditemukan Selamat Tanpa Busana
Eksan dikabarkan hilang sejak Rabu (19/8/2020) sore. Ia menghilang saat mandi di sungai di dusun Karang Wetan, Pucang, Magelang, Jawa Tengah.
Tetangga mengaku melihat Ehsan pergi ke sungai membawa handuk dan peralatan mandi.Namun, begitu sore tiba Ehsan tak kunjung pulang.
Pria 30 tahun itu kemudian ditemukan dengan kondisi selamat oleh Tim SAR Magelang pada Kamis malam (20/8/2020).
Melihat video tangisan ibunda Ehsan yang berhalusinasi melihat tubuh anaknya ketika hilang warganet menyampaikan rasa prihatinnya dan menganggap bahwa perempuan itu mengalami stres.
"Itu sudah stres ibunya, jadinya halusinasi," komentar seorang warganet.
Baca Juga: Sastrawan Ajip Rosidi Dirawat di RSUD Tidar Magelang
Eksan Aji Saputra, sempat dinyatakan hilang setelah hanyut di Sungai Grogolyudan. Namun, warga Prayan RT 004/RW 002, Desa Pucang, Kecamatan Secang, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, itu ditemukan selamat dalam kondisi lemas dan tanpa sehelai kain menutupi tubuhnya.
Berita Terkait
-
Nostalgia Orde Baru? Prabowo-Gibran Dikritik Kompak Pamer Simbol Militerisme Lewat Akmil
-
Supir Truk Ugal-ugalan di Cipondoh Ternyata 'Mabuk' Narkoba: Apa Itu Amfetamin dan Benarkah Bisa Bikin Halusinasi?
-
Tampang Budiman Sudjatmiko versi Lawas dan Masuk Kabinet Prabowo Disorot Publik: Waktu Muda Melawan, Pas Tua Ciut
-
Gibran Blusukan Hingga Tinggalkan Akmil, Rocky Gerung: Kok Bisa Ya Pencitraan Diwariskan?
-
Raffi Ahmad Cerita Alasan Prabowo Subianto Ajak Kabinetnya Retreat di Akmil: Ada Filosofinya
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Jokowi Sampai Turun Gunung ke Semarang, Optimis Luthfi-Yasin Menang di Pilgub Jateng
-
Dramatis! Evandro Brandao Jadi Pahlawan, PSIS Curi Poin di Kandang Persik Kediri
-
Cari Rumah Baru di Ibu Kota Jatim Sesuai Fengshui? Hadiri BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya
-
Jelang Pencoblosan, PAN Jateng Dorong Pilkada Berlangsung Damai, Ini Alasannya
-
Ngerinya Tanjakan Silayur: Titik Kritis Kecelakaan yang Kini Jadi Prioritas Pemerintah Kota Semarang