SuaraJawaTengah.id - Pelaksana tugas Sekretaris Dewan DPRD Jakarta Hadameon Aritonang terkonfirmasi positif Covid-19 dan mulai Senin (4/1/2021), gedung dewan yang terletak di Kebon Sirih, Jakarta Pusat, akan ditutup untuk sementara.
"Iya sekwan positif (Covid-19)," ujar Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta Mohamad Taufik di Pondok Ranggon, Jakarta Timur, Minggu (3/1/2021).
Pimpinan dewan sudah meminta semua orang yang kontak langsung dengan Hadameon untuk segera swab test untuk memastikan kondisi kesehatan mereka.
Pimpinan dewan juga sudah meminta tim kesehatan untuk segera melakukan tracking, tracing, dan testing, untuk meminimalisir penyebaran Covid-19.
Sebelumnya, sejumlah anggota dewan terkonfirmasi positif, tetapi sekarang sudah sembuh. Di antaranya, Ketua Fraksi Golkar Basri Baco dan Wakil Ketua II Fraksi Gerindra Yudha Permana. Ada pula beberapa staf dan karyawan yang terpapar.
"Sebagian sudah," kata dia.
Berita Terkait
-
Sekilas Profil Mohamad Taufik, Mantan Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta Meninggal Dunia
-
Takziyah ke Rumah M Taufik, Anies Jadi Imam Salat Jenazah
-
Jejak M Taufik Sebelum Meninggal: Pernah Punya Andil Lebarkan Sayap Kekuasaan Gerindra
-
Anies Kenang Masih Suka Video Call dengan M Taufik Sebelum Wafat, Tapi Hanya Bisa Saling Tatap
-
Momen Anies Melihat Langsung Saat-saat Terakhir Mohamad Taufik Sebelum Hembuskan Napas Terakhir
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Transformasi Berkelanjutan, BRI Catat Kinerja Gemilang dan Dukung Program Prioritas Nasional 2025
-
Revolusi Anti-Rob: Jateng Gunakan Pompa Tenaga Surya, Hemat Biaya Operasional hingga Jutaan Rupiah
-
Waspada! Malam Tahun Baru di Jateng Selatan Diwarnai Hujan dan Gelombang Tinggi
-
BRI Blora Gelar Khitan Massal, Meriahkan HUT ke-130 dengan Bakti Sosial
-
Mobilio vs Ertiga Bekas di Bawah Rp150 Juta: 7 Pertimbangan Penting Sebelum Membeli