SuaraJawaTengah.id - Musisi dan pengusaha Maia Estianty dikabarkan kembali terinfeksi Covid-19.
Kabar itu, diumumkan sendiri oleh Maia Estianty. Kabar ini ia sampaikan lewat channel YouTube MAIA ALELDUL TV.
"Aku mau cerita bahwa aku tuh kemarin sempet terkena Covid untuk yang kedua kali. Nyebelin ya? Tapi kali ini berbeda dengan covid sebelumnya pada saat aku pertama kali kena," kata Maia Estianty.
Ia menjelaskan Covid-19 yang ia alami saat ini punya gejala yang berbeda. Ibu 3 anak itu mengaku merasakan lebih banyak gejala dibanding saat pertama terinfeksi corona.
"Kalau yang sekarang, ada sedikit lebih gejala dibanding yang dulu dan yang sekarang itu penyembuhannya sekitar aku butuh waktu 5 hari untuk isolasi mandiri," lanjutnya.
Istri Irwan Mussry tersebut juga membeberkan awal ia terinfeksi Covid-19. Maia ternyata pelukan dengan orang yang positif Covid-19.
“Aku ketemu orang yang aku peluk, gitu loh. Ternyata orang yang aku peluk ini positif Covid juga, jadi pada akhirnya aku juga kena," pungkas Maia.
Maia beberapa waktu lalu menunjukan dirinya sedang diinfus yang ternyata karena terinfeksi corona. Wajahnya pun terlihat pucat saat selfie.
Meski kondisinya sempat drop, tapi mantan istri Ahmad Dhani itu tak mau stres dan memilih menghibur diri dengan membuat vlog.
Baca Juga: Jarang Umbar Kebersamaan, Ini Sosok Crazy Rich Pacar Aaliyah Massaid
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Indonesia Ukir Sejarah di SEA Games 2025, Presiden Prabowo dan BRI Salurkan Bonus Atlet
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Rezeki Nomplok! Klaim Saldo DANA Kaget Rp199 Ribu dari 4 Link Spesial, Langsung Cair Tanpa Ribet!
-
Waspada! Cuaca Ekstrem Ancam Jawa Tengah: Hujan Petir dan Gelombang Tinggi hingga 6 Meter
-
Suzuki Grand Vitara vs Honda HR-V: Pilih Mana untuk Performa dan Kenyamanan?