SuaraJawaTengah.id - Media sosial twitter tengah ramai diperbincangkan mengenai unggahan foto Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) yang diduga palsu.
Foto yang diunggah oleh akun Twitter @SmgMenfess2 terkait lelang kendaraan yang diterbitkan oleh Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kota Semarang, diduga merupakan modus penipuan lantaran terdapat beberapa kejanggalan.
Unggahan tersebut mendapat respon dari Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi, dalam akun twitternya Hendi berkomentar.
"Pemkot Semarang logonya DKI Jakarta, coba ditanyakan NIBnya, trus lelangnya dimana, Nam saya Hendrar Prihadi tidak memakai positip atau negatif, itu bukan tanda tangannya Hendrar Prihadi," cuit Hendi.
Terpisah, Hendi juga mengimbau kepada masyarakat agar lebih berhati-hati dan waspada ketika menerima informasi.
"Pesannya harus waspada, terutama terkait berita2 yang rawan hoaks," ungkap Hendi ketika dikonfirmasi melalui pesan digital Whatsapps, Rabu (09/03/22).
Dari unggulan akun tersebut sejumlah warganet juga ikut berkomentar dengan tanggapan guyonan seperti komentar dari akun @Dwisaso72906705 waduh mesakemen pak Walikota positif.
Ada juga warganet dengan akun @tajri_i berkomentar waduh pak semoga cepat negatif.
"Sebenarnya hal yg saya takutkan dgn viralnya seperti ini.....para penipu itu jadi belajar banyak mana yg janggal dan mana yg wajar sehingga kedepannya makin canggih, harusnya nemu gini langsung ditindak habis tanpa diviralkan, mungkin niatnya buat bahan banyolan yah," tulis @adiboni.
Baca Juga: SE Menteri Agama Bikin Geger, Pengurus Masjid di Kota Semarang Buka Suara Soal Pengeras Suara
"Logo DKI, Kop surat Semarang, stempel polisi tuh nyambungnya gimana?," tulis @anam_mfthl.
Kontributor : Aninda Putri Kartika
Berita Terkait
-
Pinjam Kantor Polisi, KPK Periksa Ketua DPRD Semarang Terkait Kasus Korupsi Walkot Ita
-
Periksa Anggota DPRD Kota Semarang, KPK Cecar Soal Pengaturan Lelang di Pemkot
-
Amankan Puluhan Pelajar, Polisi Panggil Ortu untuk Tanyakan Apa Alasan Siswa SMK Ikut Aksi di Depan DPRD Kota Semarang
-
Mengintip Isi Garasi Calon Wali Kota Semarang Yoyok Sukawi, Ada Mobil Listrik hingga Minibus Dibawah Rp100 Juta
-
Mahasiswa Dorong Gerbang Balai Kota Semarang hingga Roboh, Tuntut Jokowi Mundur!
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Menteri Perdagangan dan Dirut Pertamina Patra Niaga Tinjau SPBU Sleman yang Disegel
-
Deretan Tablet Redmi Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Diskon BRImo hingga Cashback Meriahkan OPPO Run 2024
-
Survei Pilkada Kota Semarang: Yoyok-Joss Unggul Tipis atas Agustina-Iswar
-
Jokowi Sampai Turun Gunung ke Semarang, Optimis Luthfi-Yasin Menang di Pilgub Jateng