SuaraJawaTengah.id - Banjir rob melanda sejumlah daerah yang berada di pesisir pantai utara pulau Jawa. Bencana kenaikan air laut itu salah satunya terjadi di Kota Semarang.
Namun demikian, tidak selalu bencana mengakibatkan kesedihan. Seperti pada unggahan video yang ramai diperbincangkan di media sosial.
Di tengah terjadinya bencana banjir rob, warga malah panen ikan dari genangan air rob di depan rumahnya.
Video itu dinggah akun instagram @kepoin_trending. Dari video itu, sejumlah ikan didapatkan dari menjaring di teras rumah.
"Panen bandeng akibat air rob masuk di perkampungan," tulis akun @kepoin_trending yang dikutip pada Minggu (29/5/2022).
Sontak dari unggahan itu warganet pun langsung memberikan komentar beragam.
"Ini namanya di balik musibah pastinya ada hikmahnya," tulis @men*********.
"Petani bandeng nangis liat ini," tulis @sha*****.
"wah seneng banget bisa dapat ikan di depan rumah. Seminggu enggak usah belanja ke warung ini," tulis @nek*******.
Baca Juga: Banjir Rob Masih Terjadi, Antrean Truk Mengular Menuju Pelabuhan Tanjung Emas Semarang
"Definisi. Rezeki ngga usah di cari dateng sndiri," tulis @sop********.
Berita Terkait
-
Pj Gubernur Jakarta Ungkap Cerita Gibran Dadakan Blusukan ke Lokasi Banjir Rob: Meski Air Mulai Kering, Beliau...
-
Banjir Rob Rendam Pemukiman di Muara Angke
-
Antisipasi Musim Hujan, Pj. Gubernur Teguh Tinjau Banjir Rob hingga Rumah Pompa
-
Reza Rahadian Jadi Sutradara, Persembahkan Film Pangku untuk Ibu Tercinta
-
Indonesia Gandeng Australia Atasi Banjir Rob dengan Sistem Berbasis AI
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Menteri Perdagangan dan Dirut Pertamina Patra Niaga Tinjau SPBU Sleman yang Disegel
-
Deretan Tablet Redmi Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Diskon BRImo hingga Cashback Meriahkan OPPO Run 2024
-
Survei Pilkada Kota Semarang: Yoyok-Joss Unggul Tipis atas Agustina-Iswar
-
Jokowi Sampai Turun Gunung ke Semarang, Optimis Luthfi-Yasin Menang di Pilgub Jateng