SuaraJawaTengah.id - Suporter diharapkan berbondong-bondong datang ke Stadion Wijayakusuma karena laga PSCS lawan Persipa Pati tidak disiarkan live televisi maupun streaming online.
Pertandingan itu akan digelar pada Senin (5/8/2022) pukul 18.15 WIB.
Presiden PSCS, Bambang Tujiatno mengatakan, kehadiran suporter menjadi pemain ke 12, diharapkan mampu mendongkrak semangat tim Hiu Selatan meraih kemenangan.
Tidak seperti laga sebelumnya saat menjamu Perijap Jepara, dimana laga itu disiarkan secara langsung melalui platform streaming online Video.com ataupun MojiTV.
Baca Juga: Jelang Laga Hadapi PSIM Yogyakarta, Nusantara United FC: Pertandingan Hidup atau Mati
“Pertandingan besok dipastikan tidak disiarkan secara langsung atau live, ayo birukan Stadion Wijayakusuma,” katanya dalam rilis yang diterima, Minggu (4/9/2022).
Dengan begitu, Bambang mengajak suporter dan insan sepakbola Cilacap untuk menyaksikan pertandingan itu secara langsung di Stadion Wijakusuma Cilacap.
Sebab menurutnya, dukungan suporter bisa menjadi teror bagi lawan, sehingga pemain lawan tidak bisa mengembangkan permainan. Terlebih target tiga poin di laga esok merupakan harga mati.
“Dukungan suporter di stadion merupakan motivasi dan suntikan semangat bagi kami. Tentu tim pelatih sudah mengevaluasi dari laga sebelumnya untuk mempersiapkan pertandingan besok,” tuturnya.
Disisi lain, lanjut Bambang, jadwal Liga 2 musim ini dinilai cukup padat, sehingga diperlukan semangat dan kegigihan ekstra agar di setiap pertandingan dapat memperoleh kemenangan.
Berita Terkait
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
-
Siapa Omid Popalzay? Pemain Liga 2 Indonesia yang Tukar Jersey dengan Ragnar Oratmangoen
-
Kisah Kamal Djunaidi: Striker Persijap Jepara, Tewas Tersambar Petir Usai Cetak Gol Kemenangan
-
PSSI Gelar Workshop untuk Klub Lokal, Fokus Targetkan Peningkatan Kualitas
-
Profil Fikron Afriyanto, Bek Liga 2 yang Ajak Gelut Pemain Timnas Tajikistan
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
Terkini
-
Wapres Gibran Dukung UMKM dan Pemberdayaan Ekonomi Perempuan di Semarang
-
Dari Tambakmulyo untuk Jateng: Mimpi Sanitasi Layak Menuju SDGs
-
Pengamat Nilai Program Pendidikan Gratis dan Rp300 Juta per RW dari Yoyok-Joss Realistis
-
Perebutan Suara NU: Luthfi-Yasin vs Andika-Hendi, Siapa Lebih Unggul?
-
Wapres Gibran Tinjau Program Makan Bergizi di SMKN 7 Semarang, Siswa Sambut Antusias