SuaraJawaTengah.id - Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Puan Maharani melakukan peninjauan langsung alias 'blusukan' di Pasar Kebon Roek, Ampenan, Nusa Tenggara Barat (NTB).
Seperti biasa ketika pejabat tinggi sidak, masyarakat seketika heboh layaknya bertemu artis.
Begitupun ketika Puan 'blusukan' di pasar Kebon Roek, warga pun langsung mengerubungi Puan Maharani.
Dalam video yang dibagikan akun tiktok @mauliddin02, Puan sempat menyapa dan berbincang dengan sebagian pedagang yang ada di Pasar.
Beberapa pedagang juga memberikan oleh-oleh barang dagangannya namun Puan tetap memberi uang untuk membayar barang yang ia terima.
"Ibu kenapa masarnya jauh banget sampai ke lombok wkwk," ujar keterangan dalam video dikutip pada Senin, (5/9/2022).
Namun begitu, warganet tetap saja menyindir aksi 'blusukan' putri Megawati itu.
"Kalau ngomong kenal saya ya dikasih salam tempel," ucap akun @******de.
"Tutorial Pemilu 2024," kata akun @******y_.
Baca Juga: Bawa Pesan Megawati ke Hambalang, Puan Maharani: Hanya Saya dan Mas Prabowo yang Tahu
"Tanda tanda mau pemilu," ujar akun @*****on.
"Mulai-mulai cari muka," ungkap akun @****66.
"Jangan terbuai omongan manisnya," tutur akun @*****ra.
Kontributor : Sakti Chiyarul Umam
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Deretan Kontroversi Kebijakan Bupati Pati Sudewo Sebelum Berakhir di Tangan KPK
-
OTT KPK di Pati: 6 Fakta Dugaan Jual Beli Jabatan yang Sudah Lama Dibisikkan Warga
-
7 Kontroversi Bupati Pati Sudewo Sebelum Kena OTT KPK, Pernah Picu Amarah Warga
-
Bupati Pati Sudewo Diciduk KPK! Operasi Senyap di Jawa Tengah Seret Orang Nomor Satu
-
Uji Coba Persiapan Kompetisi EPA, Kendal Tornado FC Youth Kalahkan FC Bekasi City