SuaraJawaTengah.id - Beberapa pekan menjelang perayaan Natal dan tahun baru 2023, bom meledak di kantor Polsek Astanaanyar, Kota Bandung, pada Rabu pagi.
Seorang lelaki yang diduga melakukan aksi bom bunuh diri meninggal, tiga petugas kepolisian mengalami luka-luka akibat terkena ledakan.
Anggota Komisi Hukum DPR Santoso mengkritik Badan Nasional Penanggulangan Terorisme dalam mengantisipasi teror.
"Peristiwa bom bunuh diri ini, BNPT kecolongan," kata Santoso.
Santoso mengatakan aparat keamanan harus selalu meningkatkan antisipasi dan kewaspadaan terhadap teror, apalagi sekarang menjelang Natal dan tahun baru.
"Potensi bom bunuh diri harus diwaspadai menjelang Nataru," kata anggota Fraksi Partai Demokrat.
"Aparat penegak hukum, termasuk BIN punya tugas untuk mengantisipasi agar peristiwa bom bunuh diri ini tidak terjadi lagi."
Usai ledakan, kantor Polsek Astanaanyar dikosongkan untuk sementara. Jalur kendaraan di sekitar lokasi juga ditutup untuk sementara waktu.
Saat ini, Densus 88 Antiteror Polri sedang melakukan olah tempat kejadian perkara.
Polisi belum memberikan keterangan mengenai siapa yang bertanggungjawab dalam kejadian itu. [rangkuman laporan Suara.com]
Berita Terkait
-
Lantik 14 Pejabat Baru, Mendag Budi Santoso: Bikin Kebijakan yang Berdampak ke Masyarakat
-
Ferrari dan Harley Davidson Jadi Barang Bukti Sidang Kasus Korupsi CPO
-
Bojan Hodak Protes Keras Kepemimpinan Wasit Muhammad Tri Santoso, Persib Bandung Kirim Surat
-
Mendag Lepas Ekspor Senilai Rp 978 Miliar dari 8 Provinsi
-
Belarus Siap Tanam Modal di Indonesia, Alat Pertanian Jadi Bidikan
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Deretan Kontroversi Kebijakan Bupati Pati Sudewo Sebelum Berakhir di Tangan KPK
-
OTT KPK di Pati: 6 Fakta Dugaan Jual Beli Jabatan yang Sudah Lama Dibisikkan Warga
-
7 Kontroversi Bupati Pati Sudewo Sebelum Kena OTT KPK, Pernah Picu Amarah Warga
-
Bupati Pati Sudewo Diciduk KPK! Operasi Senyap di Jawa Tengah Seret Orang Nomor Satu
-
Uji Coba Persiapan Kompetisi EPA, Kendal Tornado FC Youth Kalahkan FC Bekasi City