SuaraJawaTengah.id - Kecelakaan maut bus pariwisata masuk Sungai yang terjadi di kawasan objek wisata Guci Tegal, Minggu (7/5/2023), sekitar pukul 08.00 Wib.
Satu orang meninggal dunia dan puluhan lainnya mengalami luka-luka.
Dari informasi yang dihimpun, kecelakaan itu berawal saat kendaraan bus dalam keadaan terparkir atau berhenti tiba tiba maju terperosok dan masuk sungai.
Berdasarkan informasi yang dihimpun, dugaan sementara penyebab bus Duta Wisata asal Tangerang masuk jurang di Sungai Awu itu berawal ketika sopir bus sedang memanaskan mesin di lokasi parkir.
Sopir bus kemudian pergi meninggalkan bus dengan kondisi mesin hidup.
"Namun, tiba-tiba bus terjun ke sungai tepat di bawah areal parkir hingga posisi akhir terguling di sungai," kata seorang penumpang bernama Muhammad Alwi (52).
Berikut ini daftar lengkap korban kecelakaan bus pariwisata Masuk jurang di Objek Wisata Guci Tegal:
1. Rumah sakit Soesilo:
1. Saribin 50 Th Paku Jaya, Kecamatan Serpong, Tangerang Selatan
2. Sean. 60 Th Paku Jayam Kecamatan Serpong Utara, Tangerang Selatan
3. Yanti sopiah 55 Th, Paku Jaya, Kecamatan Serpong Utara, Tangerang Selatan
Baca Juga: Bukan Jurang, Kapolres Tegal Sebut Bus Pariwisata Masuk Sungai di Wisata Guci
2. Puskesmas Bumijawa
1.Nama : Maryani, 48 th, Islam, Ibu rumah tangga, alamat : serpong utara
2. Dala, 56, Perempuan, alamat : serpong utara
3. Buang, 60 th, L aki laki, alamat : serpong urara
4. Lianti, Tangsel 12 Juli 1981, alamat : serpong utara
5. Suherman Belani, ttl : 18 September 1980, laki laki, alamat : serpong utara Tangsel
6.Ustad Mizan, usia 60 th, alamat : serpong Utara Tangsel
7. H Madali, usia 60 th, Islam, alamat : Serpong Utara Tangsel.
8. MAariyah, usia 50 th Perempuan, alamat : Serpong Utara
9. H Tiamah, usia 55 th, perempuan, alamat : Serpong Utara Tangsel
10. Sapurah, usia 55 th, Perempuan
11.Wasir, 35 th, Laki laki, alamat : Ds. Rembul rt 03 rw 03 kec. Bojong Tegal
12. Mamah, usia 58 th, Perempuan, alamat : Serpong Utara
13. Mamih, usia 55 th Perempuan, alamat : Serpong Utara
14. Maja Bin H Sitem
Usia : 60 th
Agama : Islam
Pekerjaan : Buruh
Alamat : Kp Pondok Serut rt 05 Rw 03 Kel Paku Jaya kec. Serping Utara Kita Tangerang Selatan (perkembangan MD di Puskesmas Bumijawa)
3. Klinik isyfina bumijawa (20 korban luka)
Perempuan : 13 dewasa. 1 anak-anak
Laki2 : 4 dewasa .2 anak-anak
Identitas korban:
Murni (P)
usia 55 th
Kel paku jaya rt 5 rw 2 tangsel
luka punggung
Eni usia 65th (P)
luka kepala
Kel paku jaya rt 5 rw 2 tangsel
Teni 80th (P)
luka pinggang
Kel paku jaya rt 5 rw 2 tangsel
Mariana usia 56 th (P)
luka pinggang
Kel paku jaya rt 5 rw 2 tangsel
Eka usia 35 th (P)
luka leher
Kel paku jaya rt 5 rw 2 tangsel
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
7 Langkah Cepat Pemprov Jateng Atasi Bencana di Jepara, Kudus, dan Pati
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
7 Fakta Menarik Tentang Karakter Orang Banyumas Menurut Prabowo Subianto
-
Honda Mobilio vs Nissan Grand Livina: 7 Perbedaan Penting Sebelum Memilih
-
7 Mobil Listrik Murah di Indonesia, Harga Mulai Rp100 Jutaan