SuaraJawaTengah.id - Tak terasa pesepak bola, Septian David Maulana sudah memasuki tahun kelima membela PSIS Semarang.
Pria asli Semarang itu berhasil direkrut klub berjuluk Laskar Mahesa Jenar dari Mitra Kukar awal tahun 2019 yang lalu.
Dari musim ke musim, Septian David Maulana selalu jadi andalan di pos tengah PSIS Semarang.
Bahkan di musim pertamanya, Septian David Maulana berhasil menembus skuat inti dan bermain sebanyak 28 pertandingan.
Namun seiring berjalannya waktu, karir Septian David Maulana di PSIS Semarang tidak selalu berjalan mulus.
Dia pernah dihantam cidera parah di bagian lutut. Hingga membuat pemain yang kini berusia 27 tahun tersebut harus menepi dan absen selama satu putaran di musim 2022/2023.
Setelah lima musim memperkuat PSIS Semarang. Septian David Maulana kini ditunjuk sebagai captain tim bersama Wahyu Prasetyo dan Carlos Fortes.
Lalu bagaimana dengan performa bapak satu anak itu di atas lapangan? Cukup baik, dia nggak pernah absen mencetak gol maupun assist di setiap musimnya.
Berikut ini kami sajikan catatan gol dan asisst Septiana David Maulana selama lima musim memperkuat PSIS Semarang.
Baca Juga: Hasil BRI Liga 1: PSIS Semarang Bungkam Bali United 2-1
1. Di musim 2019/2022, Septian David Maulana berhasil mecetak 6 gol dan 3 assist dari 28 pertandingan.
2. Di musim 2020/2021, Septian David Maulana hanya mencetak 1 assist dari 3 pertandingan. Di musim ini liga sepak bola diberhentikan total akibat pandemi Covid-19.
3. Di musim 2021/2022, Septian David Maulana berhasil mencetak 2 gol dan 6 asisst dari 26 pertandingan.
4. Di musim 2022/2023, Septiana David Maulana berhasil mencetak 5 gol dan 2 asisst dari 16 pertandingan.
5. Di musim 2023/2024 yang baru berjalan 11 pertandingan. Septian David Maulana baru mencetak 2 gol dan 2 assist dari 11 laga yang telah dimainkan.
Jika ditotal secara keseluruhan Septian David Maulana mencetak 15 gol dan 14 asisst dari 84 pertandingan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
7 Fakta Hasil Visum Syafiq Ali, Ungkap Perkiraan Waktu Kematian dan Kondisi Luka
-
Gebrakan Awal 2026: Ribuan Talenta Sepak Bola Putri Unjuk Gigi di MLSC Semarang
-
BNPB Siapkan Amunisi Tambahan, Pesawat Modifikasi Cuaca Siap Serbu Langit Jateng
-
Tutorial Cara Menggunakan Aplikasi Cek Bansos Resmi Pemerintah
-
Kenapa Snaptik Populer sebagai TikTok Downloader? Ini Alasannya