SuaraJawaTengah.id - Timnas Indonesia bakal berlaga di kualifikasi Piala Dunia 2026. Skuad Garuda akan bertemu dengan Brunei Darussalam pada 12 Oktober 2023 mendatang.
Diketahui, laga babak pertama Indonesia Vs Brunei di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta.
Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 babak pertama tersebut berlangsung dengan format kandang dan tandang.
Setelah 12 Oktober, direncanakan Brunei Darussalam akan menjamu Indonesia pada 17 Oktober.
PSSI menyiapkan 30 ribu lembar tiket untuk pertandingan tersebut. Untuk pembelian dapat dilakukan di PSSI.org dan Tiket.com
Penjualan akan dimulai Jumat (6/10) mulai pukul 15.00 WIB hingga jelang pertandingan.
Untuk VIP Barat Rp450.000, VIP Timur Rp450.000, Kategori 1 Barat Rp250.000, Kategori 1 Timur Rp250.000, Kategori 2 Utara Rp125.000, Kategori 2 Selatan Rp125.000, Kursi Disabilitas Rp125.000.
Sementara itu, jelang persiapan melawan Brunei Darussalam, pelatih Shin Tae-yong memanggil 26 pemain. Skuad Garuda akan kumpul mulai 9 Oktober di Jakarta.
Baca Juga: Pelatih Malaysia Kasih Pujian, Shin Tae-yong Jangan Sia-siakan Kehebatan Saddil Ramdani
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
Terkini
-
7 Fakta Hasil Visum Syafiq Ali, Ungkap Perkiraan Waktu Kematian dan Kondisi Luka
-
Gebrakan Awal 2026: Ribuan Talenta Sepak Bola Putri Unjuk Gigi di MLSC Semarang
-
BNPB Siapkan Amunisi Tambahan, Pesawat Modifikasi Cuaca Siap Serbu Langit Jateng
-
Tutorial Cara Menggunakan Aplikasi Cek Bansos Resmi Pemerintah
-
Kenapa Snaptik Populer sebagai TikTok Downloader? Ini Alasannya