SuaraJawaTengah.id - Kemarau panjang masih berlangsung, karyawan PDAM Semarang pada Senin (16/10/2023) lalu menggelar salat Istisqa sebagai bentuk permohonan kepada Allah SWT untuk menurunkan hujan.
Salat Istisqa ini digelar di halaman Kantor PDAM Kota Semarang dan diikuti oleh hampir seluruh karyawan dan pimpinan yang beragama muslim di kantor tersebut. Hal ini dilakukan oleh PDAM Semarang karena sumber air yang kian menipis.
Kemarau panjang yang terjadi di Semarang ini rupanya memiliki efek yang cukup besar. Salah satunya adalah mengenai penurunan sumber air baku dari mata air dan air tanah.
Walaupun begitu, kemarau panjang ini tidak memberikan pengaruh besar kepada produksi air bersih di Semarang. Data menyebutkan bahwa produksi air bersih di PDAM masih 3.500 liter per detik di seluruh instalasi.
Baca Juga: Dimas Drajad Cedera, Persikabo 1973 Krisis Striker Hadapi PSIS Semarang
Stok yang masih cukup banyak ini membuat warga Semarang tidak perlu khawatir hingga Desember 2023 mendatang untuk kebutuhan air bersih.
Aksi karyawan dan pemimpin PDAM Semarang gelar salat Istisqa ini disambut beragam oleh netizen. Banyak yang mendukung aksi tersebut dan berharap agar hujan segera turun di Semarang.
"Kemarau parah banget tahun ini" balas netizen.
"InsyaAllah hujan amin" komentar akun lainnya.
"Emang panasnya udah ampun-ampunan, semoga hujan tapi gak sampai banjir. Kalaupun banjir semoga gak banjir yang parah atau cepat surut" ungkap netizen.
Baca Juga: Bakal Main Tanpa Beban di Kandang Persikabo, PSIS Tetap Bidik Poin Penuh
"Waktu itu hujan, saking senangnya aku hujan-hujanan lho min, eh kok panas lagi" tulis netizen membalas.
Berita Terkait
-
Lapas Overkapasitas 89 Persen, DPR Desak Pemerintah Tambah Fasilitas dan Berantas Pungli
-
3 Tim BRI Liga 1 dengan Penampilan Amburadul: Ada Klub yang Incar Pratama Arhan
-
Tiga Klub Indonesia Terseret Sponsor Rumah Judi, Salah Satunya Berakhir Ngenes
-
BRI Liga 1: Juru Gedor Kurang Gacor, PSIS Semarang Punya Tugas yang Berat!
-
BRI Liga 1: PSIS Semarang Gagal Perbaiki Peringkat Akibat Kalah dari Persebaya Surabaya
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Wapres Gibran Dukung UMKM dan Pemberdayaan Ekonomi Perempuan di Semarang
-
Dari Tambakmulyo untuk Jateng: Mimpi Sanitasi Layak Menuju SDGs
-
Pengamat Nilai Program Pendidikan Gratis dan Rp300 Juta per RW dari Yoyok-Joss Realistis
-
Perebutan Suara NU: Luthfi-Yasin vs Andika-Hendi, Siapa Lebih Unggul?
-
Wapres Gibran Tinjau Program Makan Bergizi di SMKN 7 Semarang, Siswa Sambut Antusias