SuaraJawaTengah.id - Seorang terduga teroris dikabarkan telah ditangkap Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri di wilayah Banyumanik, Kota Semarang, Jawa Tengah, Rabu (15/11/2023).
Kabid Humas Polda Jawa Tengah Kombes Pol.Satake Bayu Setianto membenarkan penangkapan warga yang tinggal di perumahan Villa Pinus, Banyumanik tersebut.
"Ada satu orang, diamankan pagi tadi," katanya dikutip dari ANTARA.
Namun, Satake tidak menjelaskan lebih detil tentang penangkapan tersebut.
Menurut dia, keterangan resmi akan disampaikan oleh Mabes Polri.
Informasi yang dihimpun di lokasi, seorang pria berinisial HS ditangkap Densus tidak jauh dari rumahnya di perumahan Villa Pinus, Banyumanik, Kota Semarang, sekitar pukul 05.55 WIB.
Sementara itu, wartawan yang mendatangi rumah terduga teroris yang diamankan Densus dilarang masuk oleh petugas perumahan Villa Pinus.
Petugas keamanan perumahan melarang wartawan masuk untuk memantau kondisi rumah terduga teroris.
Baca Juga: Wali Kota Semarang Ingatkan ASN, Harus Netral Selama Pelaksanaan Pemilu 2024
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Suzuki Fronx vs Honda WR-V: Ini 9 Perbandingan Lengkap yang Perlu Dipertimbangkan Sebelum Membeli
-
BRI Peduli Bangun Saluran Air di Desa Depok, Wujudkan Pembangunan Infrastruktur Berkelanjutan
-
7 Tempat Wisata di Purbalingga yang Pas Dikunjungi Saat Libur Panjang Isra Miraj 2026
-
BRI Slawi Perkuat Kepedulian Sosial dan Solidaritas Komunitas Lokal
-
Relawan Ungkap 7 Kejanggalan hingga Dugaan Mistis Dalam Penemuan Syafiq Ali di Gunung Slamet