
SuaraJawaTengah.id - Calon Presiden (Capres) dan Calon Wakil Presiden (Cawapres) nomor urut 2, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka melakukan kampanye akbar di Semarang, Jawa Tengah, Minggu (28/1/2024).
Kirab Kebangsaan Prabowo-Gibran tersebut dihadiri Ketua Umum PSI dan Partai Demokrat, Kaesang Pangarep dan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY). Dalam momen tersebut, keduanya berkesempatan menyampaikan orasi pemenangan paslon nomor urut 2 tersebut.
Uniknya, warganet justru menyoroti perbedaan kedua putra Presiden RI tersebut. Pasalnya, gaya pidato keduanya tampak sangat berbeda. AHY memang dikenal sebagai patriot bangsa yang berapi-api, sementara Kaesang justru tidak menggunakan kesempatan itu untuk berpidato.
Alih-alih menyampaikan pidato dan orasi panjang, Kaesang justru menggunakan kesempatan tersebut untuk membagikan gantungan kunci “belimbing sayur”. Gantungan kunci tersebut memang cukup ikonik untuk paslon Prabowo-Gibran.
“Siapa di sini yang suka sama Belimbing Sayur? Nah, kebetulan saya punya. Ini gantungan kunci Belimbing Sayur mukanya Mas Gibran. Terima kasih semua,” tutup Gibran dalam kesempatan pidato tersebut.
Momen pidato Kaesang tersebut dibagikan oleh akun TikTok @solotimes dan telah mendapatkan ribuan komentar warganet.
“Kaesang oh Kaesang. Ngakak aku loh. Malah bagi2 belimbing sayur,” ujar @libra.
“Oke siap ni cari gantungan kunci belimbing sayur buat sepeda motor gua,” tutur @kantongbolong.
“Si bontot terlove. Selalu gokil bikin semua orang tersenyum-senyum melihatnya,” timpal @qolbimajruh.
Baca Juga: Survei indEX: Elektabilitas Prabowo-Gibran Tembus 51,1 Persen, Ganjar-Mahfud Semakin Jauh Tertinggal
“Bakal viral nih gantungan kuncinya,” tulis warganet yang lain.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Ratusan Organisasi Perempuan Bersatu Kawal Prabowo-Gibran: Apa Agendanya?
-
CEK FAKTA: Kantor Kaesang Digeledah Kejagung, Uang Miliaran Disita
-
Hanya di Era Prabowo-Gibran! Rakyat Terpaksa Kuras Habis Uang Tabungan
-
Chef Arnold Ngaku Dikasih Lihat Ijazah Asli Jokowi Saat Sambangi Rumah di Solo: Saya Ngintip...
-
CEK FAKTA: AHY Minta Ikhaskan Dana Haji yang Dibawa Kabur Yaqut Cholil Qoumas
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Gelombang Kekesalan Jakmania Memuncak: Carlos Pena di Ujung Tanduk Pemecatan
-
Hasil Seri Kontra Arema FC Bikin Bangga Persebaya, Ini Penyebabnya
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
Terkini
-
1 Mei 2025 Libur Apa? Ini Penjelasan Lengkap dan Daftar Tanggal Merah Mei 2025
-
Cerita Horor Pocong Kecil dari Jalur Selatan: Kisah Mistis di Hutan Jawa Tengah
-
Semen Gresik dan Pemkab Kendal Kerja Sama Tangani Sampah dengan Teknologi RDF
-
Ahmad Yani Semarang Jadi Bandara Internasional, Jateng Bersiap Jadi Gerbang Ekonomi Baru
-
Merajut Kepedulian, BRI dan Imigrasi Pemalang Hadirkan Senyum di Panti Asuhan