SuaraJawaTengah.id - Ketua DPD PDIP Jawa Tengah Bambang Wuryanto menyatakan partainya siaga penuh selama masa tenang kampanye menjelang pemungutan suara untuk Pemilu 2024 pada 14 Februari.
Sosok yang akrab disapa Bambang Pacul itu justru memandang masa tenang kampanye sebagai waktu paling krusial.
"Masa tenang ini bukan hari tenang, namun dalam tingkat kesiagaan," kata dia dilansir dari ANTARA, Minggu (11/2/2024).
Dia menjelaskan para kader harus memastikan tugas-tugasnya sudah selesai atau belum.
Dalam kondisi 'konsinyir' atau siaga penuh ini, dia meminta lampu di seluruh kantor DPC dinyalakan pada malam hari.
"Adakan kenduri, makan bersama rakyat di kantor DPC," kata dia.
Dia menganggap kegiatan semacam itu bukan tergolong kampanye, namun bagian dari kesiagaan konsinyir menjelang hari pemungutan suara.
Ketua Tim Pemenangan Daerah Jawa Tengah Agustina Wilujeng mengatakan melalui kampanye pamungkas pada 10 Februari, masyarakat sudah memastikan pilihannya pada hari pencoblosan.
Dia mengapresiasi kesuksesan kampanye akbar pasangan Ganjar Prabowo-Mahfud MD di Solo dan Semarang pada hari terakhir masa kampanye.
Baca Juga: Tuduhan Pratikno Sebagai Operator Politik Jokowi Dinilai Menjatuhkan Jelang Pemilu 2024
Masa tenang Pemilu akan berlangsung mulai 11 hingga 13 Februari, sebelum pemungutan suara diadakan pada 14 Februari.
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Tragedi Gunung Slamet: Syafiq Ali Ditemukan Tewas Setelah 16 Hari Pencarian Dramatis
-
Sebelum Dipulangkan Syafiq Ali Pendaki Hilang di Gunung Slamet akan Diautopsi di Pemalang
-
9 Fakta Mengerikan di Balik Kerusuhan Iran: Ratusan Tewas, Ribuan Ditangkap, dan Ancaman Militer AS
-
Suzuki Karimun 2015 vs Kia Visto 2003: Pilih yang Lebih Worth It Dibeli?
-
Banjir Lumpuhkan SPBU Kudus, Pertamina Patra Niaga Sigap Alihkan Suplai BBM Demi Layanan Optimal