SuaraJawaTengah.id - Bulan Ramadan merupakan bulan suci yang penuh berkah dan dinanti-nanti oleh umat Islam di seluruh dunia, termasuk di Jawa Tengah. Masyarakat Jawa Tengah memiliki berbagai tradisi unik untuk menyambut bulan Ramadan.
Tidak lama lagi bulan Ramadan 1445 Hijriah atau 2024 akan tiba. Indonesia yang masyarakatnya mayoritas beragama Islam banyak yang menyambut bulan puasa Ramadan dengan berbagai tradisi.
Salah satunya adalah masyarakat yang ada di Jawa Tengah. Berikut adalah 5 tradisi unik di Jawa Tengah menjelang bulan Ramadan:
Padusan
Baca Juga: Operasikan 27 Pompa Air, Banjir di Kabupaten Demak Sudah Mulai Surut
Tradisi ini dilakukan dengan mandi bersama di sumber mata air, seperti umbul, sendang, atau sungai. Masyarakat berbondong-bondong mandi serta bercengkrama dan sangat riang gembira untuk menyambut bulan puasa.
Adapun Padusan bukan tanpa makna. Tradisi asal Jawa Tengah ini dimaknai sebagai simbol penyucian diri lahir dan batin sebelum memasuki bulan Ramadan.
Nyadran
Tradisi ini dilakukan dengan membersihkan makam leluhur dan mendoakan mereka. Biasanya masyarakat di Jawa Tengah akan pergi ke makam leluhur atau orang tua mereka, untuk memanjatkan doa kepada Allah SWT.
Adapun Nyadran dimaknai sebagai bentuk penghormatan kepada leluhur dan memohon doa agar mereka diampuni dosa-dosanya.
Baca Juga: Waspada! Tiga Hari ke Depan Cuaca Ekstrem Berpotensi Melanda Jawa Tengah
Megengan
Berita Terkait
-
10 Tempat Bukber Paling Hits di Bali: Dari Pantai Jimbaran Hingga Warung Legendaris
-
Warteg Gratis Alfamart, Wings Group dan Bank Aladin Bagikan 54.000 Paket Makanan Berbuka Selama Ramadan di 36 Kota
-
Menjalin Kebersamaan, Menebar Kebahagiaan di Bulan Ramadan Bersama Anak di Panti Asuhan
-
Fenomena Mager di Pertengahan Ramadan, Ini 4 Penyebabnya!
-
Jadwal Imsak Kota Padang, Jumat 14 Maret 2025
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
Terkini
-
BRI Peduli Salurkan 5.000 Paket Sembako untuk Warga Grobogan
-
Semarang Jadi Tuan Rumah Pembuka Superchallenge Super Prix 2025
-
BRI Purwodadi Bagi-bagi Takjil, Wujud Kepedulian di Bulan Ramadan
-
Berkat Program Speling, Banyak Penyakit Terdeteksi Secara Dini
-
BRI Peduli Bagikan 1.500 Paket Sembako untuk Warga Jatingaleh