SuaraJawaTengah.id - Jagat media sosial (medsos) dihebohkan dengan kabar seorang bocah yang disebut tenggelam usai bermain di irigasi Jatibarang di Desa Jatibarang Lor, Jatibarang, Brebes, Kamis (22/2/2024).
Dari informasi yang dihimpun, kabar itu tersebar dalam beberapa versi cerita.
Peristiwa ini diawali saat sekelompok anak-anak yang mandi di irigasi Desa Jatibarang Lor.
Namun, satu anak tak terlihat bersama teman-temannya saat hendak pulang dan kabar tersebut disebarkan ke warga lainnya kalau ada anak yang tenggelam.
Baca Juga: Pemprov Jateng Tempatkan Nenek Kaswiyah di Panti Pelayanan Sosial Lanjut Usia, Begini Kondisinya
Dengan adanya kabar tersebut maka Tim SAR dan Kepolisian Polres Brebes melakukan pencarian di tempat kejadian pada Kamis (23/2/2024).
Saat dilakukannya pencarian, warga melihat anak yang diduga tenggelam tersebut malah menonton proses pencarian. Setelah kejadian itu, Kapolsek Jatibarang memberhentikan pencarian pada pukul 22.30 WIB.
Muncul cerita versi lain tyakni bocah yang mandi di sungai itu pulang dan tidur di rumah tanpa memberi kabar kepada teman-temannya. Teman-temannya pun mengira bocah tersebut tenggelam.
Kabar tim SAR kena prank itu ramai dibahas di media sosial (medsos). Dalam video yang beredar, tampak banyak warga berkumpul di tepi sungai atau kali melihat proses pencarian.
"Dikira tenggelam, ternyata anak ini ikut nonton pencarian dirinya," tulis unggahan akun Instagram @infipop.id yang dilansir Suara.com, Minggu (25/2/2024).
Baca Juga: Meringkuk di Jalur Busway, Beredar Video Detik-detik Diduga Saipul Jamil Ditangkap Polisi
Tim SAR pun terlihat mencari korban di sejumlah titik. Mereka menyisir setiap sudut kali untuk mencari korban.
Berita Terkait
-
Viral Warga Tak Minta Selfie Saat Gibran Lewat, Netizen: Pantesan Suka Pergi ke SMP
-
Warga Tewas Usai Ditembak Oknum Aparat, Susi Pudjiastuti Sentil Isu Tambang Ilegal: Tutup!
-
Iklan Esemka Tahun 2012 Viral Lagi, Netizen: Satu Negara Kena Prank
-
Viral! Warga Sweeping Warung Saat Ramadan, Netizen Geram dengan Aksi Perusakan
-
Kisah Absurd STNK Kekaisaran, Polisi Sampai 'Diperas' Rp5 Triliun
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Harga Emas Antam Ngegaspol, Naik Tinggi Lagi Hari Ini
-
Rahasia Mudik Lebaran Lancar: Tips Pesan Tiket Bus Sinar Jaya Online Tanpa Ribet!
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
Terkini
-
Curhat Nelayan Cilacap ke Gubernur Ahmad Luthfi: Rebutan Solar hingga Masalah Tambak Udang
-
Pertamina Sabet BUMN Terbaik CSR Jateng: Ungguli Perusahaan Lain dalam Atasi Kemiskinan Ekstrem!
-
Di Tengah Isu Efisiensi, Astra Daihatsu Optimis Capai Target Penjualan di Jateng
-
Semen Gresik Dukung Asta Cita ke-6 Presiden Republik Indonesia Melalui Program FMM
-
BRI Purwodadi Salurkan Bantuan CSR BRI Peduli untuk Anak Yatim di Grobogan