
SuaraJawaTengah.id - PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI getol memberikan dukungan terhadap sepak bola nasional.
Tak main-main, dukungan BRI salah satunya diwujudkan dengan menjadi sponsor utama kompetisi kasta tertinggi sepak bola di Indonesia, Liga 1 selama tiga musim berturut-turut, yakni 2021-2022, 2022-2023 dan 2023-2024.
Salah satu alasan kuat BRI mendukung kompetisi Liga 1 adalah untuk memulihkan ekonomi pasca-pandemi Covid-19. Tidak hanya itu, BRI juga ingin membantu pemain sepak bola untuk bangkit, usai mengalami kesulitan saat pandemi Covid-19 akibat vakumnya kompetisi sepak bola di Tanah Air.
Selain mendukung Liga 1, BRI pun mengumumkan kerja sama dengan Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) usai penandatanganan kesepakatan kemitraan. Langkah ini menandai langkah besar BRI dalam mendukung perkembangan sepak bola nasional, khususnya Tim Nasional Indonesia.
Baca Juga: Perkembangan Teknologi Mudahkan Masyarakat Bersedekah, Zakat, dan Infak Lewat BRImo
Direktur Jaringan dan Layanan BRI Andrijanto mengatakan, kerja sama BRI dengan PSSI merupakan komitmen BRI dalam mendukung kemajuan prestasi dan industri sepak bola nasional.
“Keberadaan BRI menjadi Official Sponsor Tim Nasional Indonesia diharapkan dapat mendorong prestasi Timnas, baik di lingkup regional maupun internasional,” imbuhnya.
Melalui partnership bersama PSSI, kemudahan produk dan layanan BRI juga dapat dirasakan langsung oleh masyarakat Indonesia, khususnya penggemar sepak bola.
Lantas, apa saja wujud dukungan BRI dan BRImo bagi dunia sepak bola di Tanah Air?
1. Sponsor Utama Liga 1
Baca Juga: Sudah Nabung di BRI? Saatnya Borong Sneaker Premium di USS Yard Sale
Guna mendukung sepak bola di Tanah Air, BRI menjadi sponsor Utama kompetisi Liga 1 sejak 2021/2022.
Berita Terkait
-
Ada Kabar Baik dari BRI Hari Ini, Singgung Rp31,40 Triliun
-
Rahasia Menang di EA FC Mobile: Ini 5 Pemain Timnas Indonesia Overpower yang Harus Kamu Rekrut!
-
Hari Kartini: Holding UMi BRI Ciptakan Ekonomi Inklusif dan Kesetaraan Gender
-
Indonesia Kirim Tim Putri ke Gothia Cup 2025, Momentum Bangun Sepak Bola Wanita
-
Debut Manis 2 Tim Putri Indonesia, Langsung Rebut Runner-up di JSSL Singapore 7s 2025
Terpopuler
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
- Pemain Sinetron Inisial FA Ditangkap Kasus Narkoba, Siapa?
- 5 Rekomendasi Serum Mencerahan Wajah: Tersedia di Indomaret, Harga Mulai Rp18 Ribuan
Pilihan
-
Sengketa PSU Siak Berlarut-larut: Jangan sampai Nafsu Berkuasa Merusak Sosial Ekonomi
-
Diisi Tokoh Top Dunia! Danantara Masih Mandul, Tajinya Belum Terlihat
-
Sosok Mbok Yem, 'Penjaga' Gunung Lawu dan Warungnya yang Legendaris
-
Ormas 'Obok-obok' Proyek Pabrik BYD, BKPM: Ini Citra Buruk, Indonesia Seolah Jadi Sarang Preman
-
Beda Nasib Kakak Pascal Struijk: Main Tarkam Demi Bertahan Hidup
Terkini
-
Jadi Garda Terdepan, Gubernur Jateng Ahmad Luthfi Luncurkan Program Kecamatan Berdaya
-
Link Saldo DANA Kaget Hari Ini: Rejeki untuk Isi Dompet Digitalmu!
-
Sinergi BRI Semarang A Yani dan RS Panti Wilasa, Ambulans Baru untuk Selamatkan Lebih Banyak Nyawa
-
Link Saldo DANA Kaget Hadir Lagi! Klaim Sekarang untuk Awali Hari dengan Semangat!
-
Gambaran Hari Kiamat dalam Surat Yasin Ayat 65, Tangan dan Kaki akan Menjadi Saksi Hidup Manusia