SuaraJawaTengah.id - Cagub dan Cawagub Jateng Ahmad Luthfi - Gus Yasin punya obsesi menjadikan Jawa Tengah maju untuk Indonesia emas 2045, sesuai perintah Presiden RI Ke 7 Jokowi dan Presiden RI Prabowo Subianto.
Untuk mencapai itu paslon 2 ini merancang program 6 Misi 50 Aksi yang dituangkan dalam 11 komitmen.
"Untuk mencapai itu, kami merancang 6 MISI dan 50 RENCANA AKSI. Yang kami tuangkan dalam 11 komitmen kanggo warga Jawa Tengah,"kata Ahamd Luthfi didampingi Gus Yasin dalam debat perdana Palson Gubernur-Wakil Gubernur Jateng, di MCC Marina Semarang, Rabu (30/10/2024).
Misi, rencana aksi, dan komitmen itu mereka bungkus dengan program subsidi pangan murah dan program serba gratis. Yakni kesehatan gratis dan sekolah gratis, serta delapan program ngopeni.
Baca Juga: Pilgub Jateng: Luthfi-Yasin Diuntungkan Restu Jokowi? Ini Kata Pengamat Politik
"Dari Ngopeni Pesantren, ngopeni Pekerja, ngopeni UMKM, ngopeni Anak Muda, ngopeni Petani Nelayan,Ngopeni Desa dan Bumi, sampai Ngopeni dengan Hati," katanya disambut tepuk tangan.
Menurut mantan Kapolda ini, hal itu dapat diwujudkan dengan tata kelola pemerintahan yang baik dan bersih.
Juga kepemimpinan yang merakyat yang ngerti permasalahan dan tata cara menyelesaikan masalahnya.
"Ini yang kami sebut pemimpin yang Ngopeni dan Ngelakoni. Ngopeni adalah melayani masyarakat seperti yang sudah dicontohkan bapak Jokowi. Ngelakoni adalah menyelesaikan masalah rakyat serta membela rakyat, sebagaimana yang diperintahkan bapak Prabowo kepada saya dan Gus Yasin,"jelasnya. (*)
Baca Juga: Mantan Presiden Boleh Jadi Jurkam, KPU Jateng: Asal...
Berita Terkait
-
Presiden Prabowo Subianto Sangat Dihormati, di Setiap Kunjungan Disediakan Mobil Warna Putih, Warna Favorit Prabowo
-
Prabowo Bertolak ke Tanah Air, Ini Hasil Kesepakatan Bilateral dengan MBZ di Abu Dhabi
-
Cek Fakta: Ahmad Luthfi Pernah Berujar soal Meninggalkan Sabda Nabi, Benarkah?
-
Ternyata Ini yang Bikin Elektabilitas Ahmad Luthfi Unggul dari Andika Perkasa dalam Pilgub Jateng 2024
-
Cek Fakta: Benarkah Presiden Prabowo Mewacanakan Wajib Militer bagi Anak Muda?
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
Terkini
-
Jokowi Sampai Turun Gunung ke Semarang, Optimis Luthfi-Yasin Menang di Pilgub Jateng
-
Dramatis! Evandro Brandao Jadi Pahlawan, PSIS Curi Poin di Kandang Persik Kediri
-
Cari Rumah Baru di Ibu Kota Jatim Sesuai Fengshui? Hadiri BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya
-
Jelang Pencoblosan, PAN Jateng Dorong Pilkada Berlangsung Damai, Ini Alasannya
-
Ngerinya Tanjakan Silayur: Titik Kritis Kecelakaan yang Kini Jadi Prioritas Pemerintah Kota Semarang