SuaraJawaTengah.id - Perolehan suara paslon 2 Ahmad Luthfi-Taj Yasin pada Pilgub Jateng 2024 di salah satu TPS di Wonosobo mutlak 100 persen.
Dari total 354 suara, semua pilih paslon 02. Sementara Andika Perkasa-Hendrar Prihadi (01) tidak ada yang nyoblos sama sekali alias nol.
Hal itu terlihat dari foto hasil penghitungan resmi di TPS 11,Desa Binangung, kecamatan Watumalang, kabupaten Wonosobo.
Foto perolehan suara ini beredar di grup-grup WA.
Baca Juga: Perebutan Suara NU: Luthfi-Yasin vs Andika-Hendi, Siapa Lebih Unggul?
"Betul Pak, itu TPS daerah Wonosobo, tepatnya TPS 11 Binangun Watumalang, Wonosobo," kata Khottib, tim sukses Gus Yasin, ketika dikonfirmasi.
Tak hanya itu. Dari sebuah TPS di Banjarnegara, palson 2 Luthfi-Yasin juga mutlak.
Dari total suara, palson 2 memperoleh 377 suara, paslon 1 hanya 17 suara.
"Ini TPS tempat saya, di Banjarnegara," kata Gus Benu, relawan Santri Gayeng Nusantara, melaporkan.
Begitupun yang disampaikan relawan palson 2 dari Kaliwungu Krajan Kulon Kendal. Palson 2 Luthfi-Yasin sapu bersih 211 suara. Palson 1 Andika-Hendi hanya 1 suara.
Baca Juga: Dari Ragu Hingga Optimis, Hendi Ungkap Peran Penting KNPI di Pilgub Jateng
Berita Terkait
-
Diam-Diam Ahmad Luthfi Punya Harley-Davidson yang Harga Lebih Murah dari NMAX, Tipe Apa Nih?
-
Cek Fakta: Ahmad Luthfi Pernah Berujar soal Meninggalkan Sabda Nabi, Benarkah?
-
Ternyata Ini yang Bikin Elektabilitas Ahmad Luthfi Unggul dari Andika Perkasa dalam Pilgub Jateng 2024
-
Elektabilitas Ahmad Luthfi Lebih Unggul dari Andika Perkasa di Pilkada Jawa Tengah 2024, Apa Iya?
-
Empat Hari Jelang Pencoblosan Pilkada Jateng, Elektabilitas Ahmad Luthfi-Taj Yasin di Atas 50 Persen
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Broto Wijayanto, Inspirator di Balik Inklusivitas Komunitas Bawayang
-
Bye-Bye Jari Bertinta! 5 Tips Cepat Bersihkan Jari Setelah Nyoblos
-
MIND ID Siap Guyur Investasi Rp267 Triliun Hingga 2029
-
Orang Dekat Prabowo Sebut Kenaikan PPN 12% Bakal Ditunda
-
Israel-Hizbullah Gencatan Senjata, Warga Palestina Makin Terancam
Terkini
-
Andika-Hendi Menang Telak di TPS Sendiri, Unggul Jauh dari Luthfi-Yasin!
-
Penembakan Siswa SMKN 4 Semarang: Oknum Polisi Ditahan, Proses Hukum Dijamin Berjalan Transparan
-
Pilgub Jateng 2024: Ahmad Luthfi-Taj Yasin Menang 100 Persen di TPS Ini
-
Pilkada Jateng 2024: Cagub Andika Perkasa Coblos di Menit-menit Terakhir, Hendi Optimistis
-
Tercatat Sebagai DPK, Cagub Jateng Andika Perkasa Mencoblos Jelang Penutupan di TPS 3 Lempongsari