
SuaraJawaTengah.id - Wakil Gubernur Taj Yasin Maimoen memastikan aturan efisiensi anggaran tidak akan mempengaruhi program strategis pemerintah Provinsi Jawa Tengah.
Hal itu diungkapkan Taj Yasin usai mendampingi Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka memantau program makan bergizi gratis di SMK Ma’arif Kota Magelang, Rabu (26/2).
Menurut Taj Yasin pemangkasan anggaran hanya berlaku untuk kegiatan pemerintahan yang dianggap tidak perlu. Sedangkan fokus program pembangunan di Jawa Tengah akan tetap terlaksana.
“Gak akan ada gangguan. Programnya bisa tetap jalan. Yang di-efisiensi itu kan kegiatan yang tidak begitu perlu. Artinya semua (fokus program pembangunan Jawa Tengah) tetap berjalan.” kata Taj Yasin.
Baca Juga: Vokalis Band Sukatani Dipecat dari Guru SD, Yayasan Al Madani Buka Suara!
Fokus program pembangunan Jateng antara lain pengentasan kemiskinan, program makan bergizi gratis, dan swasembada pangan.
Pemerintah Provinsi Jawa Tengah saat ini menginisiasi penanaman pohon sumber pangan di setiap rumah. Cara ini diharapkan bisa mewujudkan swasembada pangan.
“Menaman pohon yang berbuah yang ada hasilnya dan bisa dikonsumsi. Itu artinya kita dorong benar-benar untuk ketahanan pangan.”
Pemerintah Provinsi Jawa Tengah mengajak Universitas Diponegoro (Undip) dan perusahan pakan ternak Pokphand, memberi palatihan kepada petani milenial.
Para petani diajarkan cara mengelola lahan menggunakan alat pertanian modern. Beralih ke model pertanian berteknologi sehingga lebih efisien.
“Jadi sudah pakai alat canggih, sehingga menggarap satu hektar lahan tidak butuh waktu lama. Hanya butuh waktu 10 sampai 15 menit sudah bisa menyelesaikan satu hektar lahan.
Baca Juga: Jawa Tengah Jadi Pilot Project Graduasi Bantuan Sosial, Kemiskinan Ditargetkan Tuntas 2026
Pada kesempatan itu, Taj Yasin juga menyampaikan kesiapannya mengikuti pembekalan kepala daerah di Akedemi Militer Magelang.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Prabowo Efisiensi Anggaran, Gus Yahya Santai: Paling Tidak Proyek dengan PBNU Jalan
-
Warga Pekalongan Heboh Air Berkah, PDAM Ungkap Fakta Sebenarnya!
-
Royal Enfield Ridwan Kamil Belum Dirampas, KPK Bantah Gegara Efisiensi Anggaran
-
Cegah Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak, Pemprov Jateng Sinergi dengan Paralegal Muslimat NU
-
Taj Yasin Minta Jaga Kualitas Makanan Program MBG: Bukan Sekadar Bagi-bagi Makan!
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
Harga Emas Antam Berbalik Meroket Jadi Rp1.986.000/Gram Hari Ini
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Kulit Berminyak, Aman Tak Menyumbat Pori-pori
-
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen, Pengacara Ini Batal Ikut Gugat Ijazah Jokowi
-
Penggugat Ijazah Palsu Jokowi Tunjuk Guru Besar UNS Jadi Mediator
-
Sri Mulyani Bocorkan 5 Kesepakatan RI-AS Untuk Batalkan Tarif Trump
Terkini
-
Ramalan Weton Jumat Pahing dalam Primbon Jawa
-
Link Saldo DANA Kaget Hari Ini: Tambahan Cuan Digital Buat Beli Ngopi dan Top Up Game!
-
Cerita Horor Radio Semarang: Dari Wanita Pucat hingga Suara Misterius
-
Dorong Inklusivitas, Sebanyak 1,2 Juta AgenBRILink Jangkau 88% Wilayah Indonesia
-
Butuh Dana Cepat? Ini 5 Rekomendasi Pinjaman Online Cepat Cair dan Terdaftar di OJK