
Bagi Estri, anak-anak memiliki andil besar dalam membulatkan tekadnya untuk kembali memeluk Islam. Dorongan paling kuat untuk menjadi mualaf justru datang dari Ruben.
Keluarga Estri tinggal di Tegalrejo yang kebanyakan muslim. Ruben bahkan sudah sering ikut-ikutan salat tarawih bersama teman-temannya.
Sudah sejak lama Estri punya keinginan untuk kembali mengikrarkan syahadat. Tapi entah mengapa keinginan itu seperti tersendat.
“Tidak ada rencana. Tiba-tiba anak saya (Ruben) juga tersentuh. ‘Ayo bu’. Tumben-tumbenan begitu. Dari dulu kan masih selisih ya. Sudah lama sebenarnya, hanya baru kali ini Allah bukakan.”
Baca Juga: Hari Pertama Retreat Kepala Daerah Full Belajar di Kelas, Peserta Sakit dapat Dispensasi
Estri mengaku menghargai pilihan orang untuk memeluk agama masing-masing. Rasa toleransi itu yang dipegang oleh keluarganya sehingga tetap bisa akur meski berbeda keyakinan.
“Hanya kok kayak ada ketakutan gitu lho. Besok ending-nya saya itu kayak gimana? Ketakutan dalam hati itu besok di sananya. Kemarin seperti masih ragu. Ya agama itu semua baik-baik kan. Nggak ada hal-hal lain.”
Mencari Hidayah
Menurut Ketua Badan Pelaksana MAJT An-Nuur, Asfuri Muhsis, tidak ada paksaan dalam agama. Pilihan Estri Nuryaningsih untuk kembali memeluk Islam dan putranya Benediktus Ruben Valencia Putra untuk menjadi mualaf, harus dihormati.
Pilihan keduanya untuk mengikrarkan syahadat di Masjid Agung datang dari keinginan sendiri.
Baca Juga: Ahmad Luthfi Siap Ikuti Rangkaian Retret di Akmil Magelang
“Datang kesini menyampaikan niat sangat tulus untuk masuk agama Islam. Tentu atas kehendak dan niat sendiri. Jadi kita hormati. Kita hargai itu hak pribadi seseorang, tentu kami terima dengan baik.”
Berita Terkait
-
Klarifikasi Bobon Santonso Masuk Islam: Niat Masak, Pulang-pulang Jadi Mualaf
-
Kisah Mualaf Rae Lil Black Eks Bintang Film Dewasa Jepang, Depresi hingga Tenang saat Masuk Masjid
-
Sarwendah Dicap Pura-pura Tak Tahu, Richard Lee Bocorkan Ruben Onsu Sudah Log In
-
Ibu-ibu Beri Uang Pada Bobon Santoso Usai Ucap Syahadat, Bagaimana Hukumnya dalam Islam?
-
Bobon Santoso Spontan Bersyahadat, Apakah Keislamannya Sah? Ini Kata Ustaz Felix Siauw
Terpopuler
- Manajer Respons Potensi Dean James hingga Joey Pelupessy Rusak Keseimbangan Timnas Indonesia
- Erick Thohir Singgung Kevin Diks dan Sandy Walsh: Saya Tidak Tahu
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur yang Lagi Pusing gegara Riau Defisit Anggaran
- Erick Thohir: Elkan Baggot, Kembali ke Timnas Indonesia
- Bocoran Harga Infinix Note 50 Pro Plus, Siap Debut pada 20 Maret
Pilihan
-
Media Australia: Pemain Naturalisasi Ancam Patriotisme Timnas Indonesia
-
Mobil Elektrifikasi Makin Diminati, Toyota Indonesia Optimistis Ekspor 3 Juta Mobil Tahun Ini
-
"Kebakaran Jenggot" Usai IHSG Anjlok
-
Kabar Grab Caplok GoTo Terus 'Digoreng' Asing
-
Review Dreamy Room, Permainan Menyusun Barang untuk Relaksasi
Terkini
-
Pelayanan Kesehatan di Semarang Tetap Berjalan Selama Libur Lebaran 2025
-
Pemprov Jateng Raih Nilai MCP Tertinggi, Ini Indikator Keberhasilannya
-
Ada Menu Baru di Kurnia Seafood Semarang: Ikan Kudu-kudu Saus Hot Lava dan Ikan Kerapu Sup Kolagen
-
BRI Peduli Berbagi Kebahagiaan Ramadan di Panti Asuhan Darul Quro
-
4 Strategi Jitu Sunan Kalijaga: Menyebarkan Islam Lewat Budaya Jawa