Sidak Penanganan Covid-19 di Kudus, Gubernur Ganjar Temukan Pelanggaran SOP Berat

Ganjar Pranowo melakukan pengecekan ke sejumlah layanan kesehatan di Kabupaten Kudus

Budi Arista Romadhoni
Senin, 31 Mei 2021 | 14:42 WIB
Sidak Penanganan Covid-19 di Kudus, Gubernur Ganjar Temukan Pelanggaran SOP Berat
Gubernur Ganjar Pranowo melakukan pengecekan penanganan Covid-19 di RS Mardi Rahayu, Kudus, Senin (31/5/2021). [Dok Pemprov Jateng]

"Tentu akan kami evaluasi sesuai arahan pak Gubernur," pungkasnya.

Di lain sisi, Direktur Utama RS Mardi Rahayu, Pujianto mengatakan, bed occupancy rate (BOR) di rumah sakit itu bahkan sudah 91 persen.

"Kami sedang membangun tempat isolasi baru di gedung Immanuel dengan kapasitas 18 tempat tidur. Besok kemungkinan sudah bisa digunakan," ucapnya.

Baca Juga:Rocky Gerung: Jokowi Itu Kader Oligarki, PDIP Seharusnya Malu

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak