Dibungkus Seperti Paket, Cara Istri Kabarkan Kehamilan Ini Bikin Warganet Baper

Aksi mengharukan tersebut berhasil terekam dalam unggahan video di akun instagram @insta_julid belum lama ini.

Ronald Seger Prabowo
Selasa, 05 Oktober 2021 | 09:58 WIB
Dibungkus Seperti Paket, Cara Istri Kabarkan Kehamilan Ini Bikin Warganet Baper
Ilustrasi Hamil. [Pexels/MART PRODUCTION]

"Masya Allah saking terharunya ketawa-ketawa bahagia sampe nangis aku. Ya Allah semoga aku nyusul ya, amin," ujar akun @derey**.

"Dia yang ngasih kejutan aku yang nangis dan terharu. Mau gini juga ke suami, tapi belum juga di kasih sama Allah," ungkap akun @pratiwi**.

"Turut bahagia buat pasangan ini, semoga bumilnya sehat selalu ya," sahut akun @pandapa**.

"Suka iri kalau liat pasangan yang swet2 gini,  aku sama suami pasangan super cuek. Gak ada namanya suprise2," timpal akun @mayanur**.

Baca Juga:Paula Verhoeven Diprediksi Melahirkan Anak Kedua Oktober Ini

Kontributor : Fitroh Nurikhsan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini