Kejiwaannya Guncang, Trimah Nelangsa Merasa 'Dibuang' Anaknya ke Panti Jompo

Trimah diserahkan ke Yayasan Husnul Khatimah sejak 28 Oktober 2021 oleh 3 anaknya yang mengaku sibuk bekerja.

Ronald Seger Prabowo
Sabtu, 30 Oktober 2021 | 19:40 WIB
Kejiwaannya Guncang, Trimah Nelangsa Merasa 'Dibuang' Anaknya ke Panti Jompo
Ibu Triamah sebatangkara di Griya Lansia Malang [Foto: Tangkapan layar Instagram]

Kasus penelantaran orang tua di Magelang ini menjadi sorotan selama beberapa hari terakhir. Trimah diserahkan oleh ketiga orang anaknya ke panti jompo Yayasan Griya Lansia Husnul Khatimah.

Ketiga anak Trimah mengaku sibuk sehingga tidak dapat mengurus orang tua. Mereka tinggal terpisah di Jakarta, Bogor, dan Pekalongan sehingga tidak dapat mengurus Trimah yang tinggal sebatang kara di Magelang.

Dalam surat pernyataan kepada Yayasan Husnul Khatimah, ketiga anak Trimah menyerahkan seluruh urusan perawat kepada panti. Termasuk mengurus pemakaman jika kelak Trimah meninggal dunia.

Kontributor : Angga Haksoro Ardi

Baca Juga:Gagal Seram, Kostum Halloween Karyawan Ini Malah Bikin Ngakak

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak