Abu Janda Tantang Temukan Ayat Al-Quran yang Melarang Ucapkan Selamat Natal

Abu Janda menantang umat muslim untuk menemukan ayat Al-Quran maupun hadist yang berisikan larangan mengucapkan natal kepada umat nasrani

Budi Arista Romadhoni
Rabu, 15 Desember 2021 | 13:12 WIB
Abu Janda Tantang Temukan Ayat Al-Quran yang Melarang Ucapkan Selamat Natal
Abu Janda tantang temukan ayat Al-Quran yang melarang ucapkan Selamat Natal, hadiahnya Rp280 Juta. [Instagram]
Abu Janda tantang temukan ayat Al-Quran yang melarang ucapkan Selamat Natal, hadiahnya Rp280 Juta. [Instagram]
Abu Janda tantang temukan ayat Al-Quran yang melarang ucapkan Selamat Natal, hadiahnya Rp280 Juta. [Instagram]

Sontak saja unggahan video itu langsung dibanjiri komentar warganet. Tak sedikit dari mereka yang mendukung tantangan Abu Janda tersebut. 

Bahkan terpantau ada beberapa warganet yang turut menyumbang sejumlah uang agar Abu Janda bisa memberikan hadiah lebih besar kepada penemu ayat Al-Quran maupun hadist tersebut. 

Jika ditotal hadiah yang akan diberikan oleh Abu Janda kepada siapapun yang menemukan ayat Al-Quran maupun hadist soal pelarangan ucapan selamat hari natal mencapai Rp280 juta. 

Kontributor : Fitroh Nurikhsan

Baca Juga:Heboh! Jemaah Cium Kaki Habib Bahar bin Smith, Abu Janda Beri Komentar Menohok

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini