Terpapar Varian Omicron, 4 Pasien di Kota Semarang Sudah Dinyatakan Sembuh

Diketahui Varian Omicron sudah sampai di Kota Semarang, namun empat pasien saat ini sudah dinyatakan sembuh

Budi Arista Romadhoni
Jum'at, 21 Januari 2022 | 19:23 WIB
Terpapar Varian Omicron, 4 Pasien di Kota Semarang Sudah Dinyatakan Sembuh
Ilustrasi Omicron Variant Covid-19 (pixabay/Geralt)

Ia menjelaskan keduanya saat ini masih menjalani perawatan di dua rumah sakit yang berbeda di Kota Semarang.

Dari hasil temuan varian Omicron ini, ia mengimbau mekanisme pemantauan warga pendatang di tingkat RT dan RW, terutama yang memiliki riwayat perjalanan dari luar negeri serta Jakarta, ditingkatkan.

Selain itu, lanjut dia, percepatan vaksinasi mulai dosis pertama hingga ketiga juga terus dilakukan.

Baca Juga:STOP PRESS! 9 Warga Jateng Terpapar Varian Omricon, Satu Pasien dari Sukoharjo

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak