Orang tua kami menolak pertambangan itu
Karena dampak pertambangan itu merampas ruang hidup kami
Salah seorang anak Desa Wadas, Umun melukis pemandangan dua gunung lengkap dengan rumput dan pohon. Tidak lupa siswa Kelas III sekolah dasar ini menyertakan gambar bendera Merah Putih pada lukisannya.
Lukisan anak lainnya menggambarkan hasil bumi Desa Wadas. Dia melukis durian, pisang, pepaya, dan rambutan yang menjadi hasil panen warga Wadas.
Kontributor : Angga Haksoro Ardi