![Hamparan padi yang ditanam dilukis sosok Proklamator, Ir. Soekarno dengan tulisan Vivere Pericoloso. [Dok Pemprov Jateng]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/06/28/21850-hamparan-tanaman-soekarno.jpg)
Peringatan Bulan Soekarno yang dilaksanakan di Bergas Lor kali ini bertempat di area persawahan. Menariknya, salah satu petak sawah bergambar Presiden pertama, Soekarno, dengan media padi.
Selain itu, acara dimeriahkan sejumlah pementasan seni. Di antaranya, musik, geguritan, monolog dan tari gedruk.